Valentino Rossi: Kini Italia-Spanyol Tiga Lawan Tiga!
Editor Bolanet | 31 Maret 2015 09:45
Ketiga pebalap Italia ini mampu tampil kuat di MotoGP Qatar akhir pekan lalu. Mereka pun sukses merebut all-Italian podium, yang terakhir terjadi di MotoGP Jepang pada tahun 2006. Menurut Rossi, kini Italia dan Spanyol menjadi 'tiga lawan tiga'.
Kini ada enam calon penghuni podium di setiap seri. Tiga pebalap Italia melawan tiga pebalap Spanyol. Ini bagaikan pertandingan sepakbola. Ini bagus, karena dulu saya sendirian melawan tiga pebalap lain! ujarnya kepada GPOne.
Rossi, Dovizioso dan Iannone pun diprediksi akan kembali tampil beringas dalam seri kedua yang bakal digelar di Circuit of The Americas, Austin, Texas pada tanggal 10-12 April mendatang. [initial]
Baca Juga:
- Rossi Sebut Dovizioso Selevel Marquez-Lorenzo
- Iannone: Podium Qatar Menyangkut Rakyat Italia!
- Mimpi Buruk Debut Jack Miller di MotoGP Qatar
- Spanyol Sama Sekali Tak Podium, Rossi Sebut Aneh
- Debut MotoGP, Vinales Bahagia Raih Poin
- Finis Ketujuh, Crutchlow Sebut Awal Menjanjikan
- Marquez Sempat Mengejar, Rossi Mengumpat
- Honda Bantah Stoner Bakal Gantikan Pedrosa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi Sebut Dovizioso Selevel Marquez-Lorenzo
Otomotif 30 Maret 2015, 20:15 -
Spanyol Sama Sekali Tak Podium, Rossi Sebut Aneh
Otomotif 30 Maret 2015, 17:15 -
Marquez Sempat Mengejar, Rossi Mengumpat
Otomotif 30 Maret 2015, 13:30 -
Dovizioso: MotoGP Qatar Buah Kerja Keras Ducati!
Otomotif 30 Maret 2015, 10:45 -
Valentino Rossi: Ini Pertarungan Terhebat!
Otomotif 30 Maret 2015, 09:45
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39