Valentino Rossi Ingin Pakai Sasis Baru di Sisa Musim
Editor Bolanet | 23 Agustus 2016 14:45
The Doctor pun mengaku lebih nyaman berkendara di atas sasis dan swingarm terbaru ini. Menurutnya, sasis membuat perbedaan saat dirinya masuk ke tikungan, sementara swingarm membantunya saat keluar tikungan. Ia pun mencatatkan waktu 0,371 detik tertinggal dari Lorenzo, yang tak menjajal sasis baru ini.
Dalam uji coba ini kami berada di level yang baik. Saya bisa ngotot, melaju cepat, mencatat waktu yang baik. Saya juga menyukai perangkat baru. Kami menjajal banyak hal, terutama sasis dan swingarm berbeda. Saya makin nyaman, memasuki tikungan lebih cepat, mengerem dengan baik. Meski bukan peningkatan signifikan, saya ingin menggunakannya sesegera mungkin musim ini, ujarnya kepada Crash.net.
Selain menjajal sasis dan swingarm baru untuk YZR-M1 miliknya, sembilan kali juara dunia ini juga menjajal ban depan terbaru Michelin. Meski merasa lebih nyaman, ban baru ini baru akan digunakan para pebalap di MotoGP 2017.
Ada dua ban depan baru Michelin, sayangnya uji coba ini soal musim depan. Saya menyukainya dan mampu mencatatkan waktu dengan baik. Saya bisa lebih ngotot dan ban ini membuat saya nyaman. Ini penting, dan saya rasa mereka bekerja dengan baik. Setelahnya kami bekerja di elektronik, ada peningkatan kecil, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi-Marquez Kompak Beri Selamat untuk Crutchlow
Otomotif 22 Agustus 2016, 14:15 -
Cal Crutchlow Sempat Panik Dikejar Valentino Rossi
Otomotif 22 Agustus 2016, 13:15 -
Sempat Putus Asa, Rossi Akui Tak Seberani Crutchlow
Otomotif 22 Agustus 2016, 10:45 -
Klasemen Sementara MotoGP 2016 Usai Seri Ceko
Otomotif 21 Agustus 2016, 20:30 -
Cal Crutchlow Sabet Kemenangan Perdana di MotoGP Ceko
Otomotif 21 Agustus 2016, 20:15
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40