Valentino Rossi Bangga Lanjutkan Karir di Yamaha
Editor Bolanet | 2 Juli 2014 20:30
Setelah disebut-sebut akan pensiun akhir tahun ini, The Doctor pun menampiknya dengan pengumuman penting yang ia lakukan melalui Twitter dan situs resmi timnya pada hari Rabu (2/7).
Rossi yang tahun ini telah berusia 35 tahun, mengumumkan bahwa dirinya akan tetap 'berkeliaran' di lintasan MotoGP hingga akhir 2016 mendatang. Ia bahkan menjelaskan keputusannya tersebut melalui sebuah video.
Berikut pernyataan resmi Rossi melalui situs resmi timnya:
Saya sangat senang mengumumkan bahwa telah menandatangani kontrak baru dengan Yamaha di MotoGP untuk dua tahun ke depan. Saya sangat bangga atas pengumuman ini. Hal ini sangat penting bagi saya, karena saya sangat senang bekerja dengan mereka, baik anggota tim dari Jepang maupun Eropa yang sudah bersama saya sejak awal karir.
Ini menyenangkan, karena inilah target saya. Saya ingin lanjut, karena saya merasa sangat termotivasi memberikan yang terbaik. Senang rasanya bisa tetap mengendarai YZR-M1, yang sudah menjadi 'kekasih' saya selama bertahun-tahun. Motor itu akan tetap menjadi 'kekasih' saya tahun ini dan dua tahun ke depan. Terima kasih kepada semua orang. Saya akan berusaha keras untuk tampil kompetitif dan membuat balapan seru! [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klasemen Sementara MotoGP 2014 Usai Seri Belanda
Otomotif 28 Juni 2014, 20:45 -
Rossi Tercepat di Latihan Ketiga MotoGP Belanda
Otomotif 27 Juni 2014, 17:05 -
Rossi Kian Pede Bisa Kalahkan Marquez
Otomotif 27 Juni 2014, 15:00 -
Waspadai Marquez, Rossi Ogah Remehkan Lorenzo
Otomotif 27 Juni 2014, 11:00 -
Assen, Peluang Lorenzo-Rossi Kalahkan Marquez
Otomotif 27 Juni 2014, 09:00
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23