Untuk Amal, Helm MotoGP Ini Termahal di Dunia
Editor Bolanet | 4 Desember 2014 20:15
'Casco Stop Cancer' merupakan ide dari seorang mahasiswa Spanyol bernama Alberto Hernandez yang sangat menggemari dunia balap motor. Kegemaran inipun membuatnya berkenalan dan menjalin pertemanan dengan Sporting Director LCR Honda, Oscar Haro.
Sepanjang musim, Haro pun membawa helm berwarna merah muda tersebut ke seluruh sirkuit penyelenggaraan MotoGP. Ia sukses mengumpulkan 12 tanda tangan dari para bintang dan legenda kejuaraan balap motor terakbar tersebut.
Dua belas pebalap tersebut di antaranya Giacomo Agostini, Angel Nieto, Valentino Rossi, Jorge Lorenzo, Marc Marquez, Dani Pedrosa, Wayne Rainey, Loris Capirossi, Alex Criville, Wayne Gardner, Scott Russell dan Randy Mamola.
Harga helm inipun sangat jauh melampaui helm balap mendiang pebalap Formula 1, Ayrton Senna yang dilelang pada tahun 2012 dengan 94.200 euro (Rp 1,4 miliar), serta helm pebalap F1 lainnya, Sebastian Vettel tahun lalu dengan 90.900 euro (Rp 1,38 miliar). (gpo/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tito Rabat, Faktor Utama Alex Marquez ke Marc VDS Moto2
Otomotif 28 November 2014, 09:00 -
Juarai Moto2 2014, Tito Rabat Puji Mika Kallio
Otomotif 27 November 2014, 09:00 -
Honda Takkan Halangi Marc Marquez Turun di Moto2
Otomotif 25 November 2014, 20:00 -
'Marquez Bersaudara Bersaing dalam Hal Apapun'
Otomotif 25 November 2014, 15:00 -
Lagi, Marc Marquez Adakan Balap Flat Track Bergengsi
Otomotif 24 November 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39