Ungguli Rossi, Lorenzo Kuasai Latihan Kedua MotoGP Italia
Editor Bolanet | 31 Mei 2013 20:08
Pebalap Spanyol itu diikuti oleh rekan setimnya sekaligus pebalap tuan rumah, Valentino Rossi di posisi kedua, sedangkan posisi ketiga diisi oleh pebalap Monster Yamaha Tech 3, Cal Crutchlow.
Sementara itu posisi keempat ditempati oleh pebalap Ducati, Nicky Hayden, dan posisi kelima diisi oleh pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa.
Rekan setim Pedrosa sekaligus pemenang MotoGP Austin, Marc Marquez mengalami kecelakaan hebat saat sesi menyisakan 13 menit. Namun pengawas balap menyatakan pebalap berusia 20 tahun itu terlepas dari cedera dan mencatatkan waktu tercepat ke-14.
Berikut hasil sesi latihan bebas kedua MotoGP Italia:
1. Jorge Lorenzo - Yamaha Factory Racing (1m 48.375s)
2. Valentino Rossi - Yamaha Factory Racing (1m 48.409s)
3. Cal Crutchlow - Monster Yamaha Tech 3 (1m 48.672s)
4. Nicky Hayden - Ducati Team (1m 49.377s)
5. Dani Pedrosa - Repsol Honda Team (1m 49.383s)
6. Andrea Iannone - Energy T.I. Pramac Racing (1m 49.467s)
7. Andrea Dovizioso - Ducati Team (1m 49.543s)
8. Stefan Bradl - LCR Honda MotoGP (1m 49.595s)
9. Randy De Puniet - Power Electronics Aspar (1m 49.599s)
10. Michele Pirro - Ducati Test Team (1m 49.649s)
11. Alvaro Bautista - Go&Fun Honda Gresini (1m 49.733s)
12. Aleix Espargaro - Power Electronics Aspar (1m 49.769s)
13. Bradley Smith - Monster Yamaha Tech 3 (1m 50.103s)
14. Marc Marquez - Repsol Honda Team (1m 50.210s)
15. Hector Barbera - Avintia Blusens (1m 50.400s)
16. Ben Spies - Ignite Pramac Racing (1m 51.105s)
17. Colin Edwards - NGM Forward Racing (1m 51.433s)
18. Karel Abraham - Cardion AB Motoracing (1m 51.528s)
19. Yonny Hernandez - Paul Bird Motorsport (1m 51.644s)
20. Danilo Petrucci - Came IodaRacing Project (1m 51.937s)
21. Hiroshi Aoyama - Avintia Blusens (1m 52.182s)
22. Claudio Corti - NGM Forward Racing (1m 53.314s)
23. Michael Laverty - Paul Bird Motorsport (1m 53.480s)
24. Bryan Staring - Go&Fun Honda Gresini (1m 54.231s)
25. Lukas Pesek - Came IodaRacing Project (1m 54.829s) [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Fakta Menarik Seputar MotoGP Italia
Otomotif 30 Mei 2013, 20:30 -
Rossi Mau Lakukan Apa Saja Demi Podium di Mugello
Otomotif 28 Mei 2013, 18:15 -
Rossi Ingin Ikut Balap Mobil Pascapensiun dari MotoGP
Otomotif 27 Mei 2013, 13:00 -
Rossi Tak Mau Targetkan Kemenangan di Mugello
Otomotif 25 Mei 2013, 15:00 -
Sudah Akur, Gibernau Ingin Rossi Menang Lagi
Otomotif 25 Mei 2013, 11:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:56 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 15:55 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:55 -
Satu Fondasi, Tiga Teka-teki: Masa Depan Bek Tengah AC Milan
Liga Italia 24 Maret 2025, 15:47
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23