Uji Coba Bareng Gresini, Mattia Pasini Comeback?
Editor Bolanet | 7 Mei 2015 09:15
Mantan pebalap Forward Racing ini menuliskan tweet dan menunggah sebuah foto motor Kalex dari pit Aragon tanpa memberikan detail lebih jauh. Rumor menyatakan bahwa sang bos tim, Fausto Gresini ingin ia bertandem dengan Xavier Simeon.
Hingga kini belum ada konfirmasi resmi dari Federal Oil Gresini. Meski begitu, MotoGP.com melansir bahwa sahabat dekat Valentino Rossi ini tak akan langsung turun di Le Mans, Prancis pada 15-17 Mei mendatang.
Pasini menjalani debutnya di Grand Prix pada tahun 2004. Prestasi terbaiknya adalah peringkat keempat di GP125 2005-2006 bersama Aprilia. Pebalap yang akrab disapa Paso ini diperkirakan akan mendapat jatah wildcard di Mugello, Italia, 29-31 Mei nanti. [initial]
Baca Juga:
- Espargaro: Suzuki Bakal 'Menderita' di Le Mans
- Rossi: Jerez, Salah Satu Performa Terbaik Lorenzo
- Bos Ducati Kecewa Performa Dovizioso-Iannone
- Aleix Espargaro Cepat Karena 'Marah'
- Rossi: Untung Saja Ada Marquez!
- 'Jorge Lorenzo Tampil Seperti Max Biaggi'
- Pedrosa Tak Sabar Balapan di Le Mans
- Marc Marquez: Selamat, Jorge Lorenzo!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klasemen Sementara Moto2 2015 Usai Seri Spanyol
Otomotif 3 Mei 2015, 19:00 -
Folger Raih Kemenangan Kedua di Moto2 Spanyol
Otomotif 3 Mei 2015, 18:26 -
'Rabat Tetap di Moto2 Bila MotoGP Tak Menjanjikan'
Otomotif 30 April 2015, 18:15 -
Quartararo, Kandidat Pengganti Rabat di Marc VDS
Otomotif 29 April 2015, 19:15 -
Lima Rider Tanda Kebangkitan Inggris di MotoGP
Otomotif 29 April 2015, 18:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39