Terdepak, Aleix Espargaro Justru Semangati Alex Rins di Suzuki
Editor Bolanet | 21 Juni 2016 11:00
Pada hari Senin (20/6), Suzuki Motor Corporation resmi mengumumkan bergabungnya Rins dengan Suzuki Ecstar di MotoGP 2017 dengan kontrak berdurasi dua tahun. Kesepakatan ini sekaligus menyatakan berakhirnya kerjasama mereka dengan Espargaro yang terjalin sejak awal 2015.
Espargaro sendiri telah menyatakan kekecewaannya sejak MotoGP Italia di Mugello pada pertengahan bulan lalu, di mana Suzuki mengumumkan bergabungnya Andrea Iannone. Espargaro kecewa pabrikan Jepang itu justru menggaet The Maniac bahkan sebelum membicarakan masa depannya.
Semoga beruntung dalam petualangan baru ini, Kawan! Mereka (Suzuki) akan menjadi tim yang hebat dari sisi teknis, dan bahkan lebih baik di sisi manusiawi! tulis Espargaro.
Rins pun membalas tweet Espargaro, Terima kasih banyak, Kawan! Tentu... musim dingin nanti aku akan bersiap...
Nasib Espargaro sendiri belum mencapai keputusan final, meski ia mendapatkan tawaran dari Aprilia Racing Team Gresini untuk bertandem dengan Sam Lowes. Manajer Teknis Aprilia Racing, Romano Albesiano sempat menyatakan bahwa keputusan final soal Espargaro akan dibereskan sebelum MotoGP Belanda akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alex Rins Resmi Gabung, Suzuki Depak Espargaro
Otomotif 20 Juni 2016, 14:15 -
Zarco Batal Turun di Suzuka 8 Hours, Elias Jadi Pengganti
Otomotif 20 Juni 2016, 10:15 -
Target Lima Besar, Morbidelli Ingin Susul Rossi ke MotoGP
Otomotif 17 Juni 2016, 15:15 -
Dirayu Tim MotoGP Lain, Lowes Tegaskan Bela Aprilia
Otomotif 17 Juni 2016, 10:15 -
Johann Zarco Jajal Motor Suzuki MotoGP di Suzuka
Otomotif 16 Juni 2016, 12:00
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39