Suzuki MotoGP Jalani Uji Coba di Austin dan Argentina
Editor Bolanet | 14 April 2014 19:15
Setelah menjalani uji coba di Aragon, Brno, Catalunya dan Malaysia dalam 12 bulan terakhir, Suzuki memutuskan untuk menambah jadwal uji coba di Sirkuit Austin dan Termas de Rio Hondo.
Elektronik adalah fokus utama kami, karena kami menggunakan elektronik Magneti Marelli di Malaysia dan ternyata belum siap. Kami pun memutuskan untuk melakukan pengembangan ini. Di Austin, kami akan mendapat update software terbaru, ujar Brivio.
Selain itu, Brivio mengaku Suzuki akan mengumpulkan data untuk persiapan balapan tahun depan. Target kami lainnya adalah untuk mengenal sirkuit ini dan mengumpulkan data untuk tahun depan, karena Suzuki belum pernah kemari. Kami harus lebih siap menghadapi tahun depan, tutup mantan manajer Valentino Rossi ini. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ducati Pilih Open, Suzuki MotoGP Berniat Ubah Strategi
Otomotif 7 Maret 2014, 19:00 -
Kembali ke MotoGP Tahun Depan, Suzuki Ogah ke Open
Otomotif 25 Februari 2014, 15:00 -
Tak Puas Uji Coba, Suzuki MotoGP Kerja Keras di Markas
Otomotif 10 Februari 2014, 18:00 -
'Motor CRT Bukan Motor untuk MotoGP!'
Otomotif 4 Februari 2014, 15:00 -
De Puniet Bakal Ikuti Kejuaraan Suzuka 8 Hours 2014
Otomotif 4 Februari 2014, 11:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39