Suppo: Honda Tak Punya Rencana Depak Pedrosa
Editor Bolanet | 22 Januari 2014 20:00
- Pimpinan Repsol Honda, Livio Suppo mengaku pihaknya tak punya rencana untuk mendepak Dani Pedrosa di MotoGP 2015 mendatang.
Kontrak Pedrosa dengan Repsol Honda akan habis akhir tahun ini. Ia pun digosipkan bakal digantikan pebalap Yamaha Factory Racing, Jorge Lorenzo.
Dani selalu punya peluang juara. Ia jatuh di Jerman saat memimpin klasemen dan peristiwa ini berdampak buruk. Ia sangat tidak beruntung, karena ia punya potensi besar untuk merebut gelar. Saya juga tak melihat alasan mengapa peluang itu harus hilang musim ini, ujar Suppo.
Pria asal Italia inipun berpendapat bahwa saat ini belum ada pebalap yang bisa tampil sekuat Pedrosa selain Lorenzo dan Marc Marquez. Meski begitu, Suppo tak berniat mendepak Pedrosa dalam wkatu dekat.
Tak ada yang lebih kuat ketimbang Dani. Menunggu gelar darinya memang cukup lama, namun saat ini hanya ada tiga pebalap yang benar-benar kuat, Dani salah satunya. Jika kami menginginkan tim hebat, maka Dani berhak ada di antaranya. Ia masih punya peluang untuk menang lagi, pungkas Suppo. (mcn/kny)
Kontrak Pedrosa dengan Repsol Honda akan habis akhir tahun ini. Ia pun digosipkan bakal digantikan pebalap Yamaha Factory Racing, Jorge Lorenzo.
Dani selalu punya peluang juara. Ia jatuh di Jerman saat memimpin klasemen dan peristiwa ini berdampak buruk. Ia sangat tidak beruntung, karena ia punya potensi besar untuk merebut gelar. Saya juga tak melihat alasan mengapa peluang itu harus hilang musim ini, ujar Suppo.
Pria asal Italia inipun berpendapat bahwa saat ini belum ada pebalap yang bisa tampil sekuat Pedrosa selain Lorenzo dan Marc Marquez. Meski begitu, Suppo tak berniat mendepak Pedrosa dalam wkatu dekat.
Tak ada yang lebih kuat ketimbang Dani. Menunggu gelar darinya memang cukup lama, namun saat ini hanya ada tiga pebalap yang benar-benar kuat, Dani salah satunya. Jika kami menginginkan tim hebat, maka Dani berhak ada di antaranya. Ia masih punya peluang untuk menang lagi, pungkas Suppo. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
13 Juara Dunia Bakal Ramaikan MotoGP 2014
Otomotif 20 Januari 2014, 18:45 -
LCR Honda 'Ikhlas' Bila Bradl Diminta Gantikan Pedrosa
Otomotif 18 Januari 2014, 15:00 -
Sudah Lengkap, Inilah Daftar Pebalap MotoGP 2014
Otomotif 15 Januari 2014, 18:45 -
'Marc Marquez Beraksi Seperti Tak Ada Hari Esok!'
Otomotif 14 Januari 2014, 11:00 -
'Bradl Punya Potensi Saingi Marquez-Pedrosa'
Otomotif 9 Januari 2014, 13:00
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39