Spies: Lorenzo-Yamaha Itu 'Dream Team'!
Editor Bolanet | 28 Mei 2014 20:30
Spies yang membela Yamaha Factory Racing pada musim 2011-2012, yakin YZR-M1 sangat cocok untuk gaya balap Lorenzo dan rekan setimnya saat ini, Valentino Rossi.
Gaya balap Vale dan Jorge sangat cocok untuk Yamaha. Bagaimanapun, bila Yamaha hanya memberi kekuatan 90 persen sementara Honda 100, tetap saja Yamaha lebih baik untuk Jorge, ujar Spies.
Belakangan ini, Lorenzo kerap digosipkan hijrah ke Repsol Honda tahun depan. Spies pun yakin Yamaha harus kerja keras untuk membuatnya bertahan. Yamaha harus kerja keras untuk memastikan ban bisa bekerja baik. Jorge dan M1 adalah 'dream team'. Tapi saya tak menutup kemungkinan ia bisa menang di atas Honda, tutupnya. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Spies: Generasi Marquez Mulai Geser Rossi
Otomotif 27 Mei 2014, 15:00 -
Yakin Tembus Tiga Besar, Spies Tak Menyesal Pensiun
Otomotif 21 April 2014, 21:00 -
Amerika Serikat Terpuruk, Spies Minta Bantuan MotoGP
Otomotif 17 April 2014, 15:00 -
Tak Bisa Balapan Lagi, Spies Ingin Jadi Komentator
Otomotif 16 April 2014, 09:00 -
Ben Spies Pastikan Tak Akan Kembali Balapan
Otomotif 15 April 2014, 13:00
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40