Soal Rio Haryanto, Menpora Bantah Lepas Tangan
Editor Bolanet | 23 Juli 2016 11:27
Sampai dengan saat ini, Rio baru membayar 7,5 juta Euro, atau separuh dari jumlah kontrak yang disepakati dengan pihak Manor. Faktor inilah yang membuat Rio terancam tak bisa meneruskan kariernya di balapan mobil paling bergengsi se-dunia ini.
Tentang nasib Rio yang di ujung tanduk, Menpora menolak jika dicap lepas tangan. Kita tidak pernah mengatakan lepas tangan. Saya kira teman-teman tahu bagaimana usaha kami, kepada awak media, Jumat (22/7) petang.
Tapi kalau bicara anggaran negara, itu harus betul-betul dipertanggungjawabkan. Betul-betul bisa memberi keseimbangan kepada yang lain, imbuh menteri asal Bangkalan, Pulau Madura ini.
Menpora juga mengakui bahwa nasib Rio berada di tangan Manor. Saya tidak mengatakan terakhir. Karena yang memastikan Rio bertanding lagi di race berikutnya adalah pihak Manor, tutup Menpora. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasib Belum Jelas, Rio Haryanto Yakin Hadir di Hockenheim
Otomotif 22 Juli 2016, 14:00 -
Menpora Desak Manor Jelaskan Jeleknya Performa Rio Haryanto
Otomotif 20 Juli 2016, 18:44 -
Belum Ada Tambahan Sponsor Bagi Rio Haryanto
Otomotif 20 Juli 2016, 14:35 -
Ihwal Nasib Rio, Menpora Serahkan Keputusan Pada Manor
Otomotif 20 Juli 2016, 14:21 -
Rio Terancam Berhenti Balapan Usai GP Hungaria, Kemenpora Menyesal
Otomotif 19 Juli 2016, 21:00
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39