Rossi Terkesan Sirkuit Baru MotoGP Argentina
Editor Bolanet | 25 April 2014 16:30
Menurut Rossi, lintasan tersebut cukup berbeda dengan Sirkuit Buenos Aires yang terakhir ia kunjungi pada tahun 1999 silam. The Doctor berpendapat Termas de Rio Hondo lebih cocok untuk MotoGP.
Di sini, rasanya sangat berbeda, lebih bergaya baru dan modern, serta khusus didesain untuk motor. Alurnya sangat mengalir dan berirama, juga lebar dan cepat. Sepertinya kami akan bersenang-senang, ujar Rossi seperti yang dilansir Crash.net.
Rossi pun mengaku akan mempelajari data para pebalap yang dikirim untuk menjajal sirkuit tersebut tahun lalu, Saya menjalani beberapa lap dengan skuter, hanya untuk memahami garis balapnya. Mustahil mempelajari titik pengereman tanpa motor MotoGP sungguhan. Kami akan mengolah data uji coba tahun lalu, tutupnya. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Fakta Menarik Jelang MotoGP Argentina 2014
Otomotif 24 April 2014, 20:30 -
Prestasi Gemilang, Marc Marquez Kalah dari Surtees-Roberts
Otomotif 24 April 2014, 19:30 -
Pakai Data Crutchlow, Yamaha Berharap Besar Pada Rossi
Otomotif 24 April 2014, 13:00 -
Rossi: Argentina, Tanda Tanya Besar Bagi Yamaha
Otomotif 23 April 2014, 20:30 -
Iannone Akui Ingin Lebih Sering Duel Lawan Rossi
Otomotif 20 April 2014, 15:00
LATEST UPDATE
-
Manchester United Siap Korbankan Harry Maguire Demi Jarrad Branthwaite
Liga Inggris 26 Maret 2025, 10:15 -
Omon-omon Raphinha yang Berujung Petaka!
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:51 -
Patrick Kluivert Punya Tangan Kanan Pribadi di Timnas Indonesia, Siapa Dia?
Tim Nasional 26 Maret 2025, 09:47 -
Di Balik Selebrasi Head High Ole Romeny: Maknanya Ternyata Dalem Banget!
Open Play 26 Maret 2025, 09:32 -
Hasil Argentina vs Brasil: Skor 4-1
Amerika Latin 26 Maret 2025, 09:22 -
Trent Alexander-Arnold Tak Bisa Pakai Nomor 66 di Real Madrid
Liga Inggris 26 Maret 2025, 09:18 -
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10