Rossi Punya Firasat Tak Akan Bisa Tinggalkan Yamaha
Editor Bolanet | 20 November 2012 11:00
- Setelah gagal menjalani uji coba pascamusim MotoGP 2012 dengan maksimal di Valencia dan Aragon, Spanyol pekan lalu, Valentino Rossi mengaku telah merasa nyaman mengendarai motor Yamaha YZR-M1 meski dalam kondisi hujan.
Rossi yang dua musim belakangan ini membela Ducati, juga mengaku senang bisa kembali ke Yamaha dan kembali bekerja sama dengan orang-orang yang berjasa sejak ia bergabung tahun 2004 silam.
Sangat menyenangkan bisa kembali ke tim seperti ini, di mana saya kembali bergabung dengan begitu banyak teman dan orang-orang yang bekerja sama dengan saya selama tujuh tahun, ujar Rossi. Saya bisa bilang bahwa kami semua senang. Saya memiliki firasat bahwa saya tak akan bisa meninggalkan Yamaha.
Rossi menjalani 28 lap pada uji coba di Valencia di atas lintasan yang basah, dan tidak turun lintasan ketika berada di Aragon yang diguyur hujan lebat. Namun The Doctor mengaku segera menemukan kecocokan dengan YZR-M1.
Sensasi di atas motor itu sangat baik. Saya hanya melakukan beberapa lap di atas YZR-M1 dalam kondisi hujan, namun berjalan cukup lancar. Saya memiliki firasat yang baik. Saya selalu menyukai motor ini, meski catatan waktunya tak terlalu signifikan dalam kondisi basah, pungkasnya. (sp/kny)
Rossi yang dua musim belakangan ini membela Ducati, juga mengaku senang bisa kembali ke Yamaha dan kembali bekerja sama dengan orang-orang yang berjasa sejak ia bergabung tahun 2004 silam.
Sangat menyenangkan bisa kembali ke tim seperti ini, di mana saya kembali bergabung dengan begitu banyak teman dan orang-orang yang bekerja sama dengan saya selama tujuh tahun, ujar Rossi. Saya bisa bilang bahwa kami semua senang. Saya memiliki firasat bahwa saya tak akan bisa meninggalkan Yamaha.
Rossi menjalani 28 lap pada uji coba di Valencia di atas lintasan yang basah, dan tidak turun lintasan ketika berada di Aragon yang diguyur hujan lebat. Namun The Doctor mengaku segera menemukan kecocokan dengan YZR-M1.
Sensasi di atas motor itu sangat baik. Saya hanya melakukan beberapa lap di atas YZR-M1 dalam kondisi hujan, namun berjalan cukup lancar. Saya memiliki firasat yang baik. Saya selalu menyukai motor ini, meski catatan waktunya tak terlalu signifikan dalam kondisi basah, pungkasnya. (sp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aragon Diguyur Hujan, Rossi Tunggu Uji Coba Tahun Depan
Otomotif 15 November 2012, 19:00 -
Lorenzo: Saya dan Rossi Akan Bertarung Adil dan Sportif
Otomotif 15 November 2012, 18:00 -
Tinggalkan Valencia, Rossi-Lorenzo Pilih Uji Coba di Aragon
Otomotif 14 November 2012, 19:00 -
Bautista Kuasai Hari Pertama Uji Coba Pascamusim MotoGP 2012
Otomotif 14 November 2012, 17:00 -
Rossi: Stoner, Satu-Satunya Penakluk Ducati
Otomotif 14 November 2012, 09:00
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39