Rossi Minta Marquez-Lorenzo 'Mengalah' Pada Pedrosa
Editor Bolanet | 30 November 2013 13:30
Pedrosa yang merupakan juara dunia GP125 2003 dan GP250 2004-2005, naik ke kelas MotoGP sejak tahun 2006 bersama Repsol Honda. Sejak itu pula ia selalu gagal meraih gelar dunia meski menjadi kandidat kuat setiap musim.
Saya sangat menyukai gaya balap Dani. Sayang ia belum pernah menjadi juara dunia MotoGP, apalagi persaingan musim depan tampaknya akan semakin ketat, ujar Rossi kepada Rolling Stone Italia.
Sembilan kali juara dunia inipun menyayangkan rentetan cedera yang dialami pebalap asal Spanyol itu. Dani punya talenta besar untuk meraih gelar, sayang ia cedera berkali-kali. Mungkin saya harus berkata pada Jorge dan Marc, 'Kawan, please, setidaknya berikan satu gelar untuk Dani', guraunya. (gaz/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi Akui Sempat Ingin Revisi Kontrak Ducati
Otomotif 29 November 2013, 21:00 -
Valentino Rossi Bakal Ikuti Ajang Balap Speedway?
Otomotif 29 November 2013, 17:00 -
Ingin Ikuti Jejak Rossi, Lorenzo Fokus Hadapi 2014
Otomotif 29 November 2013, 15:00 -
Yamaha Tak Beri Izin, Rossi Terancam Batal 'Lawan' Biaggi
Otomotif 29 November 2013, 13:00 -
Lorenzo: Rossi Menyenangkan dan Juga Hebat!
Otomotif 29 November 2013, 11:00
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39