Rossi Jelaskan Penyebab Gagal Raih Podium di Argentina
Editor Bolanet | 28 April 2014 17:30
Rossi yang start dari posisi keenam, sebenarnya sempat bertarung dengan Jorge Lorenzo dan Marc Marquez di lap pertama. Sayang, ia melakukan kesalahan dan beberapa kali melebar.
Sebenarnya, saya punya potensi dan ritme balap yang baik untuk naik podium, sekaligus bertarung dengan tiga pebalap terdepan. Sayang, saya melakukan kesalahan di lap-lap awal, ujar Rossi kepada MotoGP.com.
The Doctor pun menjelaskan dirinya sempat bersinggungan dengan pebalap LCR Honda, Stefan Bradl. Saya kehilangan posisi ideal saat Stefan melakukan keselahan. Ia melakukan pengereman terlalu dalam. Ia pun membuat saya melebar dan terlambat dua detik. Saat itulah saya kehilangan peluang podium, tutupnya. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez Dominasi Latihan Ketiga MotoGP Argentina
Otomotif 26 April 2014, 21:00 -
'Dikeroyok' Fans MotoGP Argentina, Rossi-Marquez Curhat
Otomotif 25 April 2014, 19:05 -
Rossi Terkesan Sirkuit Baru MotoGP Argentina
Otomotif 25 April 2014, 16:30 -
'Ketimbang ke Honda, Rossi Lebih Baik Bertahan di Yamaha'
Otomotif 25 April 2014, 15:00 -
Pedrosa Berpeluang Patahkan Rekor Barros di Argentina
Otomotif 25 April 2014, 09:00
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10