Rossi Janjikan Upaya Ekstra Hadapi Mugello
Editor Bolanet | 11 Juli 2012 20:30
Tak heran, ini dikarenakan tekanan kepada Rossi dan rekan setimnya, Nicky Hayden untuk membalap dengan baik di hadapan pendukung Ducati semakin besar.
Casey Stoner merupakan pebalap Ducati terakhir yang mampu membawa tim asal Italia itu berjaya di puncak podium Mugello tahun 2009 silam. Namun kali ini, mampu finis di podium saja akan menjadi hasil luar biasa bagi The Doctor dan Ducati.
Sembilan kali juara dunia itu memiliki rekor yang sangat baik di Mugello dengan meraih tujuh kemenangan berturut-turut sejak tahun 2002. Namun ia gagal meneruskan sukses itu sejak tahun 2009.
Di Sachsenring lalu, kami memakai setup yang membuat kami dapat tampil lebih konsisten. Kami memiliki ritme balap yang cukup baik, ujar Rossi yang finis di posisi keenam akhir pekan lalu. Posisi keenam merupakan finis terbaik kami dalam kondisi kering, jadi sejak saat ini kami akan menggunakan setup tersebut.
Akhir pekan ini saya akan membalap di hadapan pendukung sendiri. Jadi semua orang, termasuk saya akan melakukan usaha yang lebih keras untuk meraih hasil baik, pungkasnya. (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mekanik Rossi: Crutchlow Aset Berharga Bagi Semua Tim
Otomotif 10 Juli 2012, 21:15 -
Crutchlow Akui Semakin Dekat Dengan Ducati
Otomotif 10 Juli 2012, 19:45 -
Stoner: Saya Benar-Benar Menyerah!
Otomotif 10 Juli 2012, 17:45 -
Redding Ramaikan Bursa Transfer Pebalap Ducati
Otomotif 9 Juli 2012, 22:00 -
Temui Bos Audi, Rossi Beri Isyarat Tetap di Ducati
Otomotif 9 Juli 2012, 19:00
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39