Rossi Ingin Kejar Tiga Besar di MotoGP Inggris
Editor Bolanet | 29 Agustus 2013 11:00
Sejatinya saya menginginkan hasil yang lebih baik di Ceko, tapi saya senang kami segera tampil di Silverstone, ujarnya.
Di Sirkuit Silverstone nanti, pebalap Yamaha Factory Racing ini bertekad mengejar pebalap terdepan yang menguasai dua seri terakhir, yakni Marc Marquez, Dani Pedrosa dan Jorge Lorenzo.
Tim kami ingin meningkatkan performa motor untuk mengejar para pebalap terdepan. Kami tak terlalu jauh dari mereka, semoga Silverstone membantu kami untuk lebih memahami motor kami, lanjutnya.
Pebalap Italia inipun menambahkan bahwa lintasan Silverstone yang cocok dengan karakter YZR-M1 harusnya membantunya tampil baik.
Silverstone merupakan lintasan yang mengalir cepat dan Yamaha harusnya tampil baik di sana. Kami siap untuk melakukan yang terbaik. Kami ingin lebih maju sesegera mungkin, tutup The Doctor. (ymgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi: Honda Telah Jauh di Depan Yamaha
Otomotif 27 Agustus 2013, 17:00 -
Rossi 'Sarankan' Marquez Pindah ke Formula 1
Otomotif 27 Agustus 2013, 09:00 -
Rossi Kecewa Gagal Podium di MotoGP Ceko
Otomotif 26 Agustus 2013, 19:30 -
Rossi Ingin Kalahkan Marquez di MotoGP Ceko
Otomotif 23 Agustus 2013, 11:00 -
MotoGP Gelar Balapan di Brasil Tahun Depan
Otomotif 20 Agustus 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39