Rossi Akui Bakal Berat Kalahkan Tiga Rival Terkuat
Editor Bolanet | 2 Maret 2013 13:00
Rossi berada di posisi tercepat keempat pada hari terakhir uji coba pramusim MotoGP Malaysia II pada hari Kamis (28/2), yakni di belakang ketiga pebalap tersebut.
Dua pebalap Honda sangatlah cepat dan Jorge tampil impresif. Bagi saya, untuk bertarung melawan ketiganya, kami harus mengerahkan upaya maksimal, bahkan lebih, ujar Rossi kepada situs resmi MotoGP.
Rossi pun mengaku bahwa uji coba kali ini tidak berjalan lancar seperti uji coba pertama di tempat yang sama pada 5-7 Februari lalu. Dalam uji coba kali ini, ia diganggu oleh permasalahan elektrik dan pengereman.
Keseimbangan kami tidak terlalu buruk, namun kami sedikit kesulitan jika dibandingkan uji coba pertama. Kami sedikit tak beruntung karena masalah kecil. Hal ini membuat kami bekerja lambat, ungkapnya. Namun akhirnya saya bisa meningkatkan catatan waktu dan bertahan di posisi keempat, tak terlalu jauh dari Jorge, pungkas The Doctor. (as/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preziosi Putuskan Undur Diri dari Ducati
Otomotif 1 Maret 2013, 20:00 -
Rem Bermasalah, Rossi Akui Uji Coba Tak Lancar
Otomotif 1 Maret 2013, 11:00 -
Pedrosa Kuasai Hari Ketiga Uji Coba Malaysia II
Otomotif 28 Februari 2013, 23:57 -
Motor Kembali Bermasalah, Rossi Tercepat Kelima
Otomotif 27 Februari 2013, 21:00 -
Hari Kedua Uji Coba Malaysia II, Lorenzo Tercepat
Otomotif 27 Februari 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39