Rosberg Puas Menangi Suzuka, Mercedes Kunci Gelar
Editor Bolanet | 9 Oktober 2016 16:30
Rosberg yang start dari pole, berhasil mempertahankan keunggulannya hingga finis, sementara sang tandem, Lewis Hamilton mengalami wheelspin. Sementara Hamilton finis ketiga, Rosberg pun kian kokoh di puncak klasemen dengan keunggulan 33 poin.
Sungguh akhir pekan yang menakjubkan. Selama pekan balap, saya merasa nyaman sejak awal, jadi rasanya sangat spesial, apalagi berada di lintasan legendaris ini. Rasanya indah memenangkan balapan di sini, ujarnya usai balap.
Pebalap asal Jerman ini pun memberikan pujian dan selamat kepada Mercedes, yang sukses mengunci gelar dunia konstruktor yang ketiga secara beruntun, mengoleksi 583 poin di klasemen, unggul 198 poin dari Red Bull Racing.
Selamat kepada semua orang di Mercedes, semua kolega saya di dalam tim, yang telah mengunci gelar dunia konstruktor ketiga. Mereka jelas layak mendapatkannya. Selama beberapa tahun terakhir mereka telah bekerja sangat keras, pungkasnya. [initial] (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Jorge Lorenzo Kendarai Mobil Formula 1 Lewis Hamilton
Open Play 7 Oktober 2016, 11:30 -
Kendarai Mobil Formula 1, Jorge Lorenzo Anggap Mudah
Otomotif 7 Oktober 2016, 10:30 -
Jorge Lorenzo Dijadwalkan Kendarai Mobil F1 Lewis Hamilton
Otomotif 5 Oktober 2016, 10:00 -
Gagal Mesin, Hamilton: Ada yang Janggal pada Mercedes
Otomotif 2 Oktober 2016, 18:15 -
Menangi F1 GP Malaysia, Ricciardo Lega Akhiri Paceklik
Otomotif 2 Oktober 2016, 16:30
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39