Rio Haryanto Raih Peringkat 15 GP2 Series
Editor Bolanet | 24 Juni 2012 22:00
Di Valencia, pebalap berusia 19 tahun ini mendapat tambahan 10 poin setelah pada feature race berhasil meraih posisi kelima, sedangkan pada sprint race ia gagal finis karena kecelakaan.
Pebalap Italia asal tim DAMS, Davide Valsecchi masih berada di peringkat pertama dengan 141 poin, hanya terpaut satu angka dari peringkat kedua Luiz Razia (tim Arden International) dengan 140 poin.
Peringkat ketiga ditempati pebalap Lotus GP James Calado dengan 95 poin. Sedangkan rekan satu tim Rio di Marussia Carlin, Max Chilton meraih peringkat keempat dengan 93 poin. Posisi kelima ditempati Giedo van der Garde dari tim Caterham Racing dengan 89 poin.
Berikut enam seri GP2 tersisa musim ini:
- Inggris, 6-8 Juli
- Jerman, 20-22 Juli
- Hungaria, 27-29 Juli
- Belgia, 31 Agustus-2 September
- Italia, 7-9 September
- Singapura, 21-23 September 2012 (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Valencia, Rio Haryanto Segera Jalani Latihan di Inggris
Otomotif 11 Juni 2012, 17:50 -
GP2 Series: Rio Haryanto Tempati Peringkat ke-15
Otomotif 4 Juni 2012, 17:30 -
Feature Race GP2, Rio Haryanto Tempati Posisi 14
Otomotif 25 Mei 2012, 20:00 -
GP2 Monaco: Rio Haryanto Berada di Grup B
Otomotif 24 Mei 2012, 21:30 -
Pertama di Monaco, Rio Haryanto Targetkan Finis Lomba
Otomotif 22 Mei 2012, 18:00
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39