Rio Haryanto Akui Harus Berjuang Ekstra Keras
Editor Bolanet | 7 Agustus 2014 21:00
Saat ini, Rio berada di peringkat ke-13 dengan koleksi 26 poin. Untuk meraih target, ia harus meraih tambahan sekitar 50 poin. Rio pun mengaku harus konsisten finis lima besar di empat seri mendatang.
Target dalam empat seri terakhir musim ini adalah bisa masuk lima besar. Saya rasa itu realistis. Tapi, memang saya harus berjuang ekstra keras untuk bisa mencapainya, kata Rio.
Empat seri tersisa musim ini akan digelar di Spa-Francorchamps, Belgia; Monza, Italia; Socchi, Russia dan Yas Marina, Abu Dhabi. Prestasi terbaik Rio sejauh ini adalah finis ketiga di Race 2 Seri Monte Carlo, Monako akhir Mei lalu. (esa/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tim Honda Racing Borong Gelar di Seri Kedua ISOM
Otomotif 25 Mei 2014, 20:35 -
World Superbike Hadir di Sepang, Malaysia Promosi di Indonesia
Otomotif 5 Mei 2014, 18:00 -
Jelang Suzuka 4 Hours, Indonesia Dapat Training Perdana
Otomotif 11 April 2014, 20:20 -
Demi Prestasi, Yamaha Indonesia Motivasi Para Pebalap
Otomotif 14 Maret 2014, 17:00 -
Launching Resmi YRT Indonesia, Usung Target Menuju MotoGP
Otomotif 12 Maret 2014, 17:30
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39