Redup di Lima Seri, Honda Bantah Tengah Dilanda 'Krisis'
Editor Bolanet | 19 Mei 2015 13:00
Sejauh ini, HRC sudah tertinggal dari Yamaha, yang telah mengoleksi empat kemenangan, masing-masing dua dari Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo. Hasil inipun membuat banyak pihak mempertanyakan performa RC213V.
Kami hanya mengalami hari-hari yang buruk. Tanpa kesalahan di Qatar, tanpa salah memilih ban di Argentina dan tanpa cedera jari di Jerez, Marc pasti bisa memenangi semua balapan itu, ujar Suppo dalam wawancaranya bersama GPOne.
Suppo pun menyatakan Cal Crutchlow dari CWM LCR Honda merupakan salah satu patokan HRC selain Marquez. Kita tunggu saja sebelum bicara soal krisis dari segi teknis. Motor kami punya potensi besar. Performa Cal telah membuktikan ini, tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Dovizioso-Iannone Gemilang, Stoner Beri Selamat Ducati
- Bos Ducati Sebut Dovizioso 'Cepat dan Cerdas' di Prancis
- Rossi Sebut Rival Utamanya Dalam MotoGP Musim ini
- Kecelakaan Hebat di Prancis, Espargaro Bakal Jalani Operasi
- Rossi-Lorenzo Tunggu Aksi Balas Dendam Marquez
- Dovizioso: Marquez Tutupi Semua Kelemahan Honda
- Rossi: Empat Rider Bakal Berjuang Sampai Akhir!
- Hayden Rebut Gelar Rider Open Terbaik di Le Mans
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi-Lorenzo Tunggu Aksi Balas Dendam Marquez
Otomotif 18 Mei 2015, 18:00 -
Dovizioso: Marquez Tutupi Semua Kelemahan Honda
Otomotif 18 Mei 2015, 17:00 -
Rossi: Empat Rider Bakal Berjuang Sampai Akhir!
Otomotif 18 Mei 2015, 16:00 -
'Nonton' Marquez vs Iannone, Smith Ambil Pelajaran
Otomotif 18 Mei 2015, 13:30 -
Kesakitan, Iannone Tetap Terjang Marquez-Smith
Otomotif 18 Mei 2015, 12:45
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39