Redding Bidik Podium dan Enam Besar di MotoGP 2015
Editor Bolanet | 15 Januari 2015 17:15
Musim lalu, Redding mengendarai motor RCV1000R bersama Go & Fun Honda Gresini dan berhasil menjadi pebalap Honda Open terbaik. Musim ini ia akan mengendarai motor pabrikan RC213V seperti milik Marc Marquez dan Dani Pedrosa.
Ini musim perdana saya bersama motor pabrikan. Target saya adalah posisi enam besar dan podium. Meski begitu, saya tak terbebani. Tim saya memberi saya kepercayaan diri dan motivasi, ujar Redding.
Redding pun bertekad bekerja keras menjalani uji coba pramusim 4-7 Februari mendatang. Saya yakin saya bisa. Kami akan bekerja keras dalam uji coba pramusim di Malaysia. Saya akan mengerahkan segalanya di Qatar, tutup runner up Moto2 2013 ini. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Honda: Redding Pantas Dapat Motor Pabrikan
Otomotif 8 Januari 2015, 15:00 -
Redding: Tekanan Lawan Malah Jadi Keuntungan Rossi
Otomotif 8 Januari 2015, 09:00 -
Lima Rider MotoGP Ungkap Manuver Favorit
Otomotif 6 Januari 2015, 12:00 -
'Jack Miller Mungkin Samai Prestasi Scott Redding'
Otomotif 5 Januari 2015, 17:00 -
Rabat Berpeluang Jadi Tandem Redding di MotoGP 2016
Otomotif 30 Desember 2014, 14:15
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10