'Rea Tak Mungkin ke MotoGP Demi Uang'
Editor Bolanet | 6 Juli 2014 19:00
Belakangan ini, pebalap Inggris itu memang santer digosipkan akan digaet oleh Go & Fun Honda Gresini dan LCR Honda. Pasalnya, ia tampil kompetitif di WSBK dan mampu finis di posisi delapan besar saat menggantikan Casey Stoner di Repsol Honda pada MotoGP Aragon dan San Marino 2012.
Saya tak percaya bila Johnny berniat ke MotoGP demi uang. Ia memang berhak mendapatkan yang terbaik, baik di WSBK maupun MotoGP, ujar Breddels kepada SpeedWeek.com.
Meski begitu, Breddels ragu Rea akan mendapatkan perangkat yang kompetitif di MotoGP. Pebalap pasti mencari tantangan. MotoGP adalah Formula 1 versi dunia balap motor, sementara WSBK adalah DTM. Pertanyaannya, ia ingin di MotoGP dengan hasil biasa-biasa saja, atau tetap di WSBK dengan hasil baik, tutupnya. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rea-Honda Mulai Diskusi Soal MotoGP 2015
Otomotif 24 Juni 2014, 15:00 -
Rea Ingin ke MotoGP, Asal Dapat Motor Kompetitif
Otomotif 13 Juni 2014, 13:00 -
Honda Ingin Turunkan Jonathan Rea di MotoGP 2015
Otomotif 23 Mei 2014, 19:30 -
Masih Ingin Turun di MotoGP, Rea Fokus WSBK
Otomotif 9 Januari 2014, 11:00 -
Rea Tolak Ducati MotoGP Demi Bertahan di WSBK
Otomotif 2 Oktober 2013, 13:00
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39