Raikkonen Yakin Bisa 'Akur' dengan Vettel
Editor Bolanet | 8 Desember 2014 11:00
Baru-baru ini, Vettel resmi menjadi pengganti Fernando Alonso yang gagal meraih gelar dunia sejak bergabung pada tahun 2010. Vettel sendiri meninggalkan Red Bull Racing setelah meraih empat gelar dunia pada musim 2010-2013.
Seb merupakan teman saya dan saya senang bisa bekerja dengannya. Saya rasa kami bisa bekerja sama dengan baik dan memotivasi satu sama lain di lintasan, karena kami ingin kembali ke level yang seharusnya, ujarnya.
Musim ini, Raikkonen menduduki peringkat ke-12 pada klasemen pebalap dengan 55 poin, sementara Vettel yang paceklik kemenangan menduduki peringkat kelima dengan koleksi 167 poin. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lewis Hamilton Yakin Mercedes Bisa Pertahankan Gelar
Otomotif 7 Desember 2014, 16:00 -
Lebih dari 60 Trofi Red Bull Racing Dicuri dari Markas
Otomotif 7 Desember 2014, 13:00 -
Valentino Rossi Batal ke F1, Sang Ayah Beber Alasan
Otomotif 5 Desember 2014, 13:00 -
Kubica: Valentino Rossi Itu Punya Roket!
Otomotif 3 Desember 2014, 11:00 -
Bertemu Lewis Hamilton, Ini Komentar Valentino Rossi
Otomotif 2 Desember 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39