Raikkonen Tak Tertarik Teknologi Simulator F1
Editor Bolanet | 10 Januari 2013 20:00
- Kimi Raikkonen baru-baru ini kembali mengaku tak tertarik pada teknologi simulator Formula 1 dengan menyatakan bahwa dirinya tak belajar apa-apa dari alat tersebut.
Penggemar mendiang James Hunt ini memang terkenal tidak antusias ketika dimintai pendapat tentang teknologi simulator. Padahal alat ini berfungsi sebagai pengganti uji coba di lintasan sirkuit sesungguhnya.
Tim Raikkonen, Lotus telah mengembangkan teknologi simulator terbaru di markasnya yang terletak di Enstone, Inggris. Namun nyatanya hanya Romain Grosjean yang akan menjajalnya.
Saya merasa tak mendapatkan pelajaran apa-apa dari simulator, ujar pebalap berusia 33 tahun itu kepada Speed Week. Saya bisa kok mempelajari sirkuit baru tanpa simulator.
Bagaimanapun, omongan pebalap Finlandia itu cukup terbukti. Grosjean yang melakukan banyak lap di simulator Sirkuit Austin, Amerika Serikat, ternyata masih kalah oleh catatan waktu Raikkonen di lintasan sesungguhnya November lalu. (mna/kny)
Penggemar mendiang James Hunt ini memang terkenal tidak antusias ketika dimintai pendapat tentang teknologi simulator. Padahal alat ini berfungsi sebagai pengganti uji coba di lintasan sirkuit sesungguhnya.
Tim Raikkonen, Lotus telah mengembangkan teknologi simulator terbaru di markasnya yang terletak di Enstone, Inggris. Namun nyatanya hanya Romain Grosjean yang akan menjajalnya.
Saya merasa tak mendapatkan pelajaran apa-apa dari simulator, ujar pebalap berusia 33 tahun itu kepada Speed Week. Saya bisa kok mempelajari sirkuit baru tanpa simulator.
Bagaimanapun, omongan pebalap Finlandia itu cukup terbukti. Grosjean yang melakukan banyak lap di simulator Sirkuit Austin, Amerika Serikat, ternyata masih kalah oleh catatan waktu Raikkonen di lintasan sesungguhnya November lalu. (mna/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lopez: Raikkonen Telah Nyaman di Lotus
Otomotif 8 Januari 2013, 20:00 -
Bos Ferrari Yakin Bisa Jalani Awal 2013 Lebih Kuat
Otomotif 8 Januari 2013, 09:00 -
Buemi Diisukan Tetap Jadi Cadangan di Red Bull
Otomotif 7 Januari 2013, 20:00 -
D'Ambrosio Tak Mau Menyerah Cari Peluang di F1
Otomotif 7 Januari 2013, 19:00 -
Bos McLaren: Kami Bisa Saja Pertahankan Hamilton
Otomotif 7 Januari 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39