Quartararo: Saya Bakal Kaget Jika Lorenzo Kembali Semusim Penuh
Anindhya Danartikanya | 26 Maret 2020 10:05
Bola.net - Pebalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo, mengaku senang Jorge Lorenzo akan turun sebagai rider wildcard dalam MotoGP Catalunya, Spanyol, 5-7 Juni nanti, namun ia mengaku bakal kaget jika Lorenzo bakal kembali balapan semusim penuh pada 2021 nanti.
Quartararo dan Lorenzo memang diketahui punya hubungan yang baik. Atas alasan ini El Diablo turut senang Lorenzo kini menjabat sebagai test rider Yamaha, yang menurutnya bisa membantu mengembangkan motor YZR-M1 lebih baik.
"Saya punya hubungan yang baik dengan Jorge dan kami sering bercanda. Saya ingin melihatnya turun balapan beberapa kali sebagai rider wildcard, tak hanya di Barcelona," ujar Quartararo kepada Sky Sport.
Bukan Rival, Tapi Tetap Test Rider
Quartararo pun mengaku takkan menganggap Lorenzo sebagai rival ketika sang lima kali juara dunia nanti mengendarai M1 dan berbagi lintasan dengannya di Catalunya nanti.
Rider Prancis ini pun mendukung Yamaha untuk memberi Lorenzo lebih banyak jatah wildcard musim ini, namun mengaku bakal terkejut jika Lorenzo mendapatkan tawaran turun balapan semusim penuh pada 2021 nanti, mengingat ia telah memutuskan pensiun pada akhir 2019.
"Bagi saya, Jorge takkan jadi rival saya, melainkan test rider yang membantu kami mengembangkan motor. Saya harap Yamaha memberinya lebih banyak uji coba. Tapi saya bakal kaget jika ia kembali balapan semusim penuh," tutupnya.
Video: 10 Rider MotoGP dengan Followers Terbanyak di Instagram
Baca Juga:
- MotoGP Resmi Gelar Balapan Virtual, Diramaikan 10 Pebalap
- Ingin Rossi Tetap Balapan, Quartararo Yakin Morbidelli Takkan Terdepak
- Fabio Quartararo: Jadwal MotoGP 2020 Jadi Padat? Siapa Takut!
- Marc Marquez Akui Sudah Tak Betah Karantina Akibat Pandemi Corona
- Valentino Rossi Ingin Buka 'Museum Rahasia' untuk Publik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez: Lorenzo Kembali ke Yamaha Karena Takut Pada Honda
Otomotif 23 Maret 2020, 14:02 -
Ducati: Jorge Lorenzo Berencana Kembali Balapan Sejak Desember 2019
Otomotif 20 Maret 2020, 17:06 -
Fabio Quartararo: Jorge Lorenzo Bisa Bantu Rakit Motor Sempurna
Otomotif 20 Maret 2020, 13:10 -
Jorge Lorenzo: Jika Kembali Balapan, Saya Hanya Mau Bela Yamaha
Otomotif 18 Maret 2020, 19:50 -
Gara-Gara Corona, Jorge Lorenzo Ogah Patok Target di MotoGP Catalunya
Otomotif 18 Maret 2020, 19:25
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40