Pramac Ducati Targetkan Hernandez-Petrucci 10 Besar
Editor Bolanet | 30 April 2015 10:00
Meski tak memiliki motor Desmosedici GP15 dan hanya mengendarai versi GP14, Hernandez dan Petrucci terbukti kompetitif dan kerap mengacak-acak persaingan papan tengah. Melalui pernyataan tim, Campinoti mengaku percaya kepada keduanya.
Kami tak punya target yang terlampau muluk. Saya cukup senang bila kami menembus 10 besar bersama Yonny dan Danilo. Mereka pebalap luar biasa dan kami punya hubungan baik. Tapi bukan tugas saya menasihati mereka selama pekan balap, ujarnya.
Campinoti pun sepenuhnya percaya pada kinerja sang manajer tim, Francesco Guidotti. Biarkan manajemen tim dan Francesco yang melakukannya. Mereka telah bekerja sangat baik dan paham semua detail penting untuk meraih target utama kami, tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Quartararo, Kandidat Pengganti Rabat di Marc VDS
- Lima Rider Tanda Kebangkitan Inggris di MotoGP
- Jerez Sulit, Tiga Seri Pertama Bikin Dovizioso Pede
- Marquez Soal Lorenzo: Kami Bukan Teman
- Alex Marquez Pikul Beban Harus Juarai Moto2
- Hayden: Persaingan MotoGP Makin Berat
- Marquez: Saya dan Rossi Bisa Saja Renggang
- 'Karisma Tak Mencolok, Kelebihan Dovizioso'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Danilo Petrucci, 'Murid' Dovizioso-Iannone
Otomotif 28 April 2015, 17:45 -
'Rossi Terbaik Sepanjang Masa, Marquez Mendekat'
Otomotif 23 April 2015, 16:15 -
Ikut Bangga, Pramac Nantikan Bantuan Ducati
Otomotif 9 April 2015, 09:32 -
Podium di Qatar, Bahan Bakar Ducati Resmi Dikurangi
Otomotif 1 April 2015, 09:32 -
Ducati Ogah-Ogahan Beri Desmosedici GP15 ke Pramac
Otomotif 19 Maret 2015, 14:15
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39