Pramac Ducati Kecewa Gagal Dapatkan Eugene Laverty
Editor Bolanet | 4 Oktober 2014 11:00
- Pimpinan Pramac Ducati, Francesco Guidotti mengaku kecewa pihaknya gagal mendapatkan Eugene Laverty, yang resmi akan membela Drive M7 Aspar Honda di MotoGP 2015.
Runner up World Superbike 2013 ini sejatinya sudah sejak lama digadang-gadang akan menggantikan Andrea Iannone yang hijrah ke Ducati pabrikan, namun akhirnya memilih mengendarai Open Honda RC213V-RS.
Eugene mendapat tawaran bagus dari Aspar, dan saat itu kami tak bisa memberikan penawaran. Deadline-nya terlalu pendek bagi kami, ujar Guidotti kepada MCN.
Kini tempat Iannone pun resmi diserahkan kepada Danilo Petrucci. Saya bahagia untuk Eugene, sayang kami tak bisa mendapatkannya. Pasalnya, ia pebalap yang kuat. Kami bisa saja memberinya penawaran bila ia belum mendapat tawaran dari tim lain, tutup Guidotti. (mcn/kny)
Runner up World Superbike 2013 ini sejatinya sudah sejak lama digadang-gadang akan menggantikan Andrea Iannone yang hijrah ke Ducati pabrikan, namun akhirnya memilih mengendarai Open Honda RC213V-RS.
Eugene mendapat tawaran bagus dari Aspar, dan saat itu kami tak bisa memberikan penawaran. Deadline-nya terlalu pendek bagi kami, ujar Guidotti kepada MCN.
Kini tempat Iannone pun resmi diserahkan kepada Danilo Petrucci. Saya bahagia untuk Eugene, sayang kami tak bisa mendapatkannya. Pasalnya, ia pebalap yang kuat. Kami bisa saja memberinya penawaran bila ia belum mendapat tawaran dari tim lain, tutup Guidotti. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kembali ke MotoGP, Laverty Siap Jinakkan Honda Open
Otomotif 2 Oktober 2014, 21:00 -
Laverty Resmi Jadi Tandem Hayden di Aspar MotoGP 2015
Otomotif 2 Oktober 2014, 19:00 -
Tinggalkan WSBK, Laverty Resmi Hijrah ke MotoGP
Otomotif 16 September 2014, 17:30 -
Ngebet ke MotoGP, Nasib Laverty di Tangan Redding
Otomotif 6 September 2014, 13:00 -
Laverty Ragu Bisa Gabung LCR Honda
Otomotif 20 Agustus 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39