Podium di Jerez, Rossi Sudah Prediksi Bakal Kompetitif
Editor Bolanet | 4 Mei 2014 22:00
Rossi mengaku senang bisa finis kedua, mengingat dirinya belum pernah naik podium di Jerez, sirkuit favoritnya sejak tahun 2010.
Saya sangat senang karena Jerez adalah sirkuit favorit saya. Sejak tahun 2010 saya tak pernah naik podium di sini. Kami bekerja keras meningkatkan performa motor. Saya tahu bisa kompetitif. Tapi kami tetap kesulitan sepanjang balapan, aku Rossi kepada MotoGP.com.
Rossi pun mengaku sempat khawatir akan tersalip oleh Dani Pedrosa. Ritme kami lebih lambat. Motor saya sliding di mana-mana, tapi saya bisa mengendalikannya. Ketika Dani mendekat, saya lebih ngotot. Terima kasih kepada tim saya atas kerja keras mereka, tutup The Doctor. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi: Semoga Marquez Seperti Saya di Tahun 2001!
Otomotif 3 Mei 2014, 13:00 -
Marquez Tak Mau Pindah Tim, Rossi Tertawa
Otomotif 3 Mei 2014, 11:00 -
Rossi: Makin Banyak Pabrikan Ban, Makin Menarik
Otomotif 2 Mei 2014, 19:30 -
Rossi Anggap Mundurnya Bridgestone Sebagai Berita Buruk
Otomotif 2 Mei 2014, 18:00 -
Akhir 2015, Bridgestone Resmi Mundur dari MotoGP
Otomotif 1 Mei 2014, 16:37
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39