Petrucci: Harusnya Saya Bisa Menangi Assen!
Editor Bolanet | 28 Juni 2016 12:00
Balapan di Assen ini terbagi menjadi dua setelah balapan dihentikan pada lap ke-15 akibat kondisi lintasan yang membahayakan, yakni ketika Petrucci bertarung sengit dengan Andrea Dovizioso, Valentino Rossi dan Scott Redding untuk memperebutkan posisi terdepan.
Saya sangat kecewa. Saya sangat cepat selama pekan balap dan tim saya bekerja dengan sangat baik. Saya yakin bisa menjadi salah satu pebalap terdepan, bahkan dalam kondisi kering. Saya merasa nyaman menjalani balapan, semuanya berjalan baik. Saya sangat termotivasi karena saya yakin ini saatnya menang, ujarnya dalam rilis resmi tim.
Balapan kedua pun digelar dengan 12 lap, dan Petrucci menjadi salah satu unggulan mengingat ia dikenal sebagai pebalap yang andal dalam kondisi basah. Sayangnya, mesin GP15 kedua yang dipakai Petrucci mati tiba-tiba pada pertengahan balap, membuatnya gagal finis.
Sayang, masalah teknis mengacaukan segalanya. Saya melihat dashboard mati, lalu mesin juga ikut mati. Saya sangat kecewa, tapi juga menyadari bahwa kami bekerja dengan luar biasa. Saya seharusnya bisa menang, tapi saya yakin kami akan mendapatkan kesempatan lain. Kini saya fokus pada Jerman! pungkas Petrux. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Semua Rider Sudah Tunggu Rossi-Marquez Berbaikan'
Otomotif 8 Juni 2016, 16:15 -
Absen 4 Seri, Petrucci: Saya Ingin Bertahan di Ducati
Otomotif 4 Mei 2016, 16:15 -
Petrucci Resmi Bakal Comeback di MotoGP Prancis
Otomotif 30 April 2016, 10:15 -
Pramac Minta Petrucci Tunggu Sampai MotoGP Prancis
Otomotif 16 April 2016, 11:00 -
Stoner Ogah Gantikan Petrucci, Dovizioso Tak Kaget
Otomotif 1 April 2016, 10:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39