Pedrosa-Bradl Sukses Jalani Operasi Lengan
Editor Bolanet | 7 Mei 2014 16:30
Pedrosa menjalani operasi pada hari Selasa (6/5) di Quiron Dexeus University Hospital, Barcelona, sementara Bradl menjalani operasi selama 15 menit di Rumah Sakit Wertingen, Jerman pada hari Rabu (7/5) pagi.
Menurut MotoGP.com, kedua pebalap inipun diperkirakan akan pulih tepat waktu, yakni saat MotoGP Prancis digelar di Sirkuit Le Mans, 16-18 Mei mendatang.
Kini Pedrosa berada di peringkat kedua pada klasemen pebalap dengan 72 poin, sementara Bradl berada di peringkat keenam dengan koleksi 30 poin. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lancar di Uji Coba Jerez, Pedrosa Penasaran di Le Mans
Otomotif 6 Mei 2014, 20:30 -
Finis Ketiga, Pedrosa Puas Saingi Rossi-Lorenzo
Otomotif 4 Mei 2014, 22:30 -
Klasemen Sementara MotoGP 2014 Usai Seri Spanyol
Otomotif 4 Mei 2014, 20:30 -
Marquez Rebut Kemenangan Keempat, Rossi Kedua di Jerez
Otomotif 4 Mei 2014, 20:02 -
Lorenzo Tercepat di Sesi Pemanasan MotoGP Spanyol
Otomotif 4 Mei 2014, 15:15
LATEST UPDATE
-
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39 -
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23