'Nicky Hayden Bakal Menggebrak di MotoGP 2014'
Editor Bolanet | 31 Januari 2014 09:00
Pebalap asal Kentucky, Amerika Serikat ini pernah membela Repsol Honda pada musim 2003-2008. Bahkan ia sukses merebut gelar dunia MotoGP 2006 bersama tim tersebut. Mamola yang merupakan empat kali runner-up GP500 pun yakin Hayden akan tampil mengejutkan.
Kembalinya Nicky ke Honda pasti akan mengejutkan. Ia merupakan juara dunia 2006 dan Honda berharap motor yang mereka berikan adalah motor yang tepat. Menurut saya, tak ada tim yang lebih tepat ketimbang Aspar untuk melakukannya, ujar Mamola.
Hayden bergabung dengan Drive M7 Aspar bersama juara dunia GP250 2009, Hiroshi Aoyama setelah lima tahun membela Ducati. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Ancaman Honda Mundur dari MotoGP Tak Masuk Akal'
Otomotif 30 Januari 2014, 09:00 -
Argentina Resmi Kembali Gelar MotoGP Tahun Ini
Otomotif 29 Januari 2014, 21:00 -
Brasil Terdepak dari Kalender Balap MotoGP 2014?
Otomotif 29 Januari 2014, 17:00 -
Espargaro: Lawan Utama Saya Tidak Hanya Hayden
Otomotif 29 Januari 2014, 11:00 -
Minuman Berenergi Asal Malaysia Sponsori Aspar MotoGP
Otomotif 27 Januari 2014, 21:30
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39