MotoGP Rilis Regulasi Terbaru untuk Musim 2014
Editor Bolanet | 28 Juli 2013 15:30
Rapat ini dihadiri CEO Dorna Sports selaku promotor, Carmelo Ezpeleta beserta beberapa perwakilan dari Federasi Balap Motor Dunia (FIM), Asosiasi Tim Balap (IRTA) dan Asosiasi Konstruktor Balap (MSMA).
Tim Nonpabrikan:
1) Modifikasi mesin dan perubahan sasis diperbolehkan selama musim balap berlangsung.
2) Seluruh peserta diwajibkan menggunakan perangkat elektronik (ECU) resmi MotoGP, termasuk internal datalogger dan paket software resmi MotoGP.
3) Kapasitas maksimal bahan bakar adalah 24 liter.
4) Jumlah maksimal penggunaan mesin per pebalap, per musim adalah 12 mesin.
Tim Pabrikan:
1) Semua konstruktor (termasuk konstruktor motor dan konstruktor sasis) dapat menurunkan maksimal empat pebalap yang akan berpartisipasi dengan status 'pabrikan'.
2) Penggunaan ECU resmi MotoGP adalah wajib. Meski begitu, seluruh konstruktor diperbolehkan untuk mengembangkan dan menggunakan software mereka sendiri.
3) Kapasitas maksimal bahan bakar adalah 20 liter.
4) Jumlah maksimal penggunaan mesin per pebalap, per musim adalah lima mesin. Konstruktor yang baru pertama kali berpartisipasi diperbolehkan menggunakan sembilan mesin per pebalap, per musim.
5) Desain dan perangkat internal mesin yang digunakan harus sesuai dengan regulasi homologasi MotoGP, yakni tidak diperbolehkan untuk diubah selama musim balap berjalan. Poin ini tidak termasuk konstruktor yang baru menjalani musim pertamanya di MotoGP.
Regulasi MotoGP terbaru ini digulirkan mengingat kategori Claiming Rule Team (CRT) yang menggunakan mesin produksi massal dan sasis prototipe akan dihapus mulai musim depan. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Dua Legenda Balap Tantang Rossi di Atas Motocross
Video Unik 24 Juli 2013, 07:00 -
Marquez Malu Dipuji Rossi Habis-Habisan
Otomotif 23 Juli 2013, 19:00 -
Rossi: Marquez Bisa Jadi Pebalap Terhebat Sepanjang Masa
Otomotif 23 Juli 2013, 18:00 -
Rossi: Marquez Mirip Saya, Namun Lebih Baik
Otomotif 23 Juli 2013, 13:00 -
Manuver Kebanggaan Ditiru Marquez, Rossi 'Sindir' Bos Honda
Otomotif 22 Juli 2013, 20:00
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39