'MotoGP Inggris, Ajang Pembuktian Pebalap Tuan Rumah'
Editor Bolanet | 28 Agustus 2013 18:00
Musim ini, Smith dan rekan setimnya, Cal Crutchlow serta bintang Moto2, Scott Redding telah mencuri perhatian paddock MotoGP. Crutchlow telah meraih empat podium dan Smith mampu dua kali finis di posisi enam besar. Sementara Redding tengah memimpin klasemen pebalap Moto2.
Musim ini sangat fantastis bagi pebalap Inggris di MotoGP karena Cal, Scott dan saya mampu meraih hasil baik, ujar Smith.
Menurut pebalap berusia 22 tahun ini, para pebalap Inggris harus menunjukkan kemampuan semaksimal mungkin di hadapan pendukung yang akan memadati Sirkuit Silverstone.
Kami mendapat kesempatan besar untuk membuktikan diri pada penggemar Inggris bahwa kami mampu, dan kesempatan itu ada di Silverstone akhir pekan ini. Ini adalah balapan terpenting bagi penggemar yang telah memberi dukungan luar biasa musim ini, pungkasnya. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klasemen Pebalap Moto2 Usai Seri Ceko
Otomotif 25 Agustus 2013, 18:15 -
Mika Kallio Sukses Menangi Moto2 Ceko
Otomotif 25 Agustus 2013, 17:40 -
10 Fakta Menarik Jelang MotoGP Ceko
Otomotif 22 Agustus 2013, 20:00 -
MotoGP Inggris Hadirkan Tribute untuk Legenda GP500
Otomotif 22 Agustus 2013, 11:00 -
Galeri Foto Gadis Paddock MotoGP Indianapolis 2013
Open Play 19 Agustus 2013, 19:45
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39