Menangi F1 GP Eropa, Alonso Berkaca-Kaca
Editor Bolanet | 24 Juni 2012 23:45
Wajar saja, ini karena Alonso mendapatkan kesuksesan itu dengan cara yang tidak mudah. Ia harus memulai balapan dari posisi ke-11 dan harus menyalip rival-rival yang ada di depannya, apalagi ia membalap di hadapan publik sendiri.
Sangat sulit menggambarkan perasaan saya sekarang, ujar Alonso dalam jumpa pers pasca balap, diapit oleh Kimi Raikkonen dan Michael Schumacher.
Menang di kampung halaman jelas merupakan perasaan yang unik. Ferrari merupakan tim yang istimewa, jadi sangat menyenangkan melihat para penggemar dengan atribut merah sepanjang lintasan lurus, lanjutnya.
Pekan ini Spanyol meraup sukses, termasuk kemenangan di Piala Eropa saat melawan Perancis. Jadi saya merasa bangga atas cara negara kami menghadapi dunia olahraga. Ini jelas kemenangan yang sangat indah, pungkasnya.
Dengan total 111 poin, kini Alonso mengambil alih puncak klasemen sementara pebalap dari Lewis Hamilton. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vettel Tercepat di Sesi Latihan Kedua F1 GP Eropa
Otomotif 22 Juni 2012, 21:10 -
Vettel Diisukan ke Ferrari, Alonso Santai
Otomotif 22 Juni 2012, 18:20 -
Hamilton Tak Cemaskan Kontrak Baru McLaren
Otomotif 22 Juni 2012, 17:45 -
Maldonado Kuasai Sesi Latihan Pertama F1 GP Eropa
Otomotif 22 Juni 2012, 17:00 -
Ecclestone: Vettel Terlalu Muda Untuk Gabung Ferrari
Otomotif 21 Juni 2012, 21:30
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39