Melandri Urung Comeback, Pirro ke Gresini Aprilia?
Editor Bolanet | 30 September 2014 18:00
Melandri yang merupakan runner up MotoGP 2005, sempat santer akan ditandemkan dengan Alvaro Bautista di Gresini, yang akan meninggalkan Honda pada akhir tahun ini dan menaungi Aprilia.
Menurut Motosprint, Melandri ogah meninggalkan WSBK, di mana ia merasa bisa tampil kompetitif. Menurutnya, turun di MotoGP dengan motor yang masih dalam tahap pengembangan bukanlah kondisi ideal.
Pirro pernah turun secara penuh di MotoGP bersama Gresini dengan mengendarai motor FTR-Honda. Sejak tahun 2013, ia menjadi test rider Ducati untuk mengembangkan motor Desmosedici dan menggantikan para pebalap mereka yang cedera. (ms/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tiga Tahun Lagi, Aprilia Target Lima Besar MotoGP
Otomotif 16 September 2014, 09:00 -
Soal Comeback ke MotoGP, Melandri 'Terinspirasi' Rossi
Otomotif 10 September 2014, 15:00 -
Aprilia Targetkan 10 Besar di MotoGP 2015
Otomotif 8 September 2014, 17:00 -
Aprilia MotoGP dan Alvaro Bautista 'Nyaris' Sepakat
Otomotif 7 September 2014, 19:00 -
Demi MotoGP, Aprilia Tinggalkan WSBK?
Otomotif 27 Agustus 2014, 12:00
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39