McLaren Resmi Luncurkan Mobil Formula 1 Terbarunya
Editor Bolanet | 24 Januari 2014 20:00
Mobil MP4-2 ini merupakan mobil terakhir McLaren yang menggunakan pasokan mesin dari Mercedes, mengingat mulai tahun 2015 tim yang bermarkas di Woking, Inggris ini akan menggunakan mesin Honda.
Mobil ini akan dikendarai oleh juara dunia F1 2009, Jenson Button bersama rekan setimnya yang berstatus debutan, Kevin Magnussen.
Musim ini merupakan musim kelima Button sebagai pebalap McLaren. Magnussen sendiri merupakan pengganti Sergio Perez yang kini hijrah ke Force India. (fz/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
McLaren Lanjutkan Kerjasama dengan Santander
Otomotif 23 Januari 2014, 19:15 -
'Mentalitas Valentino Rossi Mirip Michael Schumacher'
Otomotif 23 Januari 2014, 11:00 -
Raikkonen Dapat Giliran Pertama Jajal Mobil Baru Ferrari
Otomotif 22 Januari 2014, 19:00 -
Force India Rilis Foto Perdana Mobil F1 Terbarunya
Otomotif 22 Januari 2014, 18:00 -
Kobayashi Kembali, Daftar Pebalap F1 2014 Telah Lengkap
Otomotif 21 Januari 2014, 20:15
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39