Mata Bermasalah, Doni Tata Akhiri Uji Coba Moto2 Lebih Awal
Editor Bolanet | 3 Desember 2012 20:00
Doni yang akan berusia 22 tahun pada bulan Februari mendatang telah mengendarai motor Moto2 milik Gresini pada uji coba resmi di Valencia, Spanyol pertengahan November lalu.
Tidak ada pengumuman resmi dari Honda Gresini tentang hasil uji coba Doni di Valencia lalu, namun namanya telah tercatat dalam daftar peserta Kejuaraan Dunia Moto2 untuk musim depan. Ia menggantikan Gino Rea dan akan bertandem dengan pebalap Thailand, Ratthapark Wilairot.
Uji coba selanjutnya dijadwalkan akan kembali digelar di Valencia dan Jerez pada Tahun Baru, yakni setelah tim Federal Oil Gresini melakukan finalisasi rencana mereka dalam menghadapi Moto2 2013.
Doni pernah membalap semusim penuh di Kejuaraan GP250 pada tahun 2008 bersama Yamaha. Kala itu, ia mengakhiri musim dengan berada di peringkat ke-28 dengan koleksi satu poin. Selain Doni, pebalap Indonesia lainnya, Rafid Topan Sucipto juga akan membalap di Moto2 musim depan bersama tim QMMF. [initial]
Source: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pebalap Motor Sulsel Bidik Kejuaraan ASEAN
Otomotif 30 November 2012, 20:00 -
Roy Haryanto Rebut Juara Umum Kejurnas ISOM 2012
Otomotif 11 November 2012, 22:45 -
Pebalap Indonesia Gantikan Anthony West di Moto2 Valencia
Otomotif 5 November 2012, 20:15 -
Gagal Tahun Ini, Sentul Ingin Gelar Seri Pembuka Superstars 2013
Otomotif 2 November 2012, 18:00 -
Indonesia Batal Gelar Grand Final Superstars Series 2012
Otomotif 2 November 2012, 17:05
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39