Massa Jadi Kandidat Pengganti Raikkonen di Lotus
Editor Bolanet | 12 September 2013 17:00
Setelah delapan musim membela Ferrari, Massa terdepak dari tim Kuda Jingkrak dan akan digantikan Raikkonen. Meski begitu, pebalap Brasil ini bertekad untuk tetap bertahan di F1.
Setelah mengaku tertarik menggaet Hulkenberg yang saat ini masih membela Sauber, Boullier menyatakan pihaknya juga tertarik pada Massa. Felipe Massa juga punya peluang, jadi jelas ia ada dalam daftar kami. Manajemen para pebalap ini sudah menghubungi kami, ujarnya.
Hengkangnya Raikkonen juga membuat peluang rekan setimnya saat ini, Romain Grosjean untuk bertahan di Lotus semakin besar. Musim ini, Grosjean telah mengoleksi dua podium. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kimi Raikkonen Senang Bisa Kembali ke Ferrari
Otomotif 11 September 2013, 21:00 -
Raikkonen Resmi Kembali ke Ferrari Musim Depan
Otomotif 11 September 2013, 20:00 -
Massa Resmi Takkan Bela Ferrari Musim Depan
Otomotif 11 September 2013, 17:00 -
'Formula 1 Sudah Lebih Seru Ketimbang Era Schumacher'
Otomotif 10 September 2013, 21:00 -
Bahrain Bakal Gelar Formula 1 Malam Hari?
Otomotif 10 September 2013, 20:00
LATEST UPDATE
-
Elang Andes Siap Menerkam: Superioritas Peru atas Bolivia
Amerika Latin 20 Maret 2025, 14:09 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 20 Maret 2025, 14:09 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 14:00 -
Profil Biodata Dean James: Benteng Baru di Sisi Kiri Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:54 -
Brasil Goyah, Kolombia Bisa Menggoreskan Luka
Amerika Latin 20 Maret 2025, 13:49 -
Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 13:45 -
Profil dan Biodata Joey Pelupessy: Jantung Baru Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:28
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40