'Marquez Seperti Stoner, Tapi Lebih Kuat'
Editor Bolanet | 1 Mei 2014 09:00
Cecchinello yang pernah bekerja dengan Stoner pada tahun 2006, yakin bahwa satu-satunya orang yang bisa mengalahkan Marquez hanyalah Jorge Lorenzo. Meski begitu, pria asal Italia ini yakin jalan Lorenzo tak akan mudah.
Rasanya sangat sulit mengalahkan Marc. Satu-satunya orang yang bisa melakukannya adalah Jorge, dengan catatan, bila masalah Yamaha teratasi. Bagaimana pun, Marc tetap difavoritkan juara lagi musim ini, ujar Cecchinello kepada Moto.it.
Mantan pebalap GP125 ini juga yakin Marquez punya talenta yang sama hebatnya dengan Stoner. Marc sangat mirip dengan Casey. Keduanya punya talenta hebat. Namun Marc tampaknya lebih mampu mengendalikan balapan, dan ia melakukannya dengan cara yang hebat, pungkasnya. (mi/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prestasi Gemilang, Marc Marquez Kalah dari Surtees-Roberts
Otomotif 24 April 2014, 19:30 -
Stoner: MotoGP Belum Mampu Buat Saya Kembali
Otomotif 18 April 2014, 13:00 -
Casey Stoner Akui Dicinta dan Dibenci di Italia
Otomotif 17 April 2014, 13:00 -
'Sekali Belajar, Marc Marquez Makin Menakutkan'
Otomotif 7 April 2014, 21:30 -
Casey Stoner Bakal Hadiri MotoGP Austin
Otomotif 30 Maret 2014, 12:00
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39