'Marquez-Lorenzo Masih Favorit Juara MotoGP 2014'
Editor Bolanet | 27 November 2013 09:00
Selain itu, Brivio yakin Dani Pedrosa bisa merebut gelar bila mampu mempertahankan konsistensi dan terhindar dari cedera. Menurutnya, Rossi juga memiliki kepercayaan diri yang lebih tinggi menghadapi musim depan.
Saya rasa Marc dan Jorge masih akan jadi favorit. Begitu pula Dani bila ia mampu mempertahankan konsistensi. Untuk Vale, saya yakin ia bisa lebih baik lagi. Ia punya tekad tinggi, jadi saya yakin ia bisa mereduksi jarak dengan tiga pebalap terdepan, ujar Brivio.
Di sisi lain, pria asal Italia ini juga tengah mempersiapkan Suzuki yang akan kembali menjalani uji coba di Sirkuit Sepang, Malaysia pada 4-6 Februari nanti. Pabrikan asal Jepang itu memang intens melakukan uji coba sebelum benar-benar kembali ke MotoGP pada tahun 2015 mendatang.
Uji coba Sepang akan sangat penting untuk Suzuki. Secara teknis, kami sudah cukup kompetitif, namun kami masih harus mengembangkan perangkat elektronik. Bagaimanapun kami masih punya waktu setahun untuk bekerja lebih baik, pungkas Brivio. (gpo/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Aksi Valentino Rossi di Monza Rally Show 2013
Open Play 26 November 2013, 20:00 -
Rossi Ingin Turun Lagi di Monza Rally Show 2014
Otomotif 26 November 2013, 17:00 -
'Nama Rossi Tak Mungkin Lepas dari MotoGP'
Otomotif 26 November 2013, 13:00 -
Burgess: Jack Miller Bisa Jadi Suksesor Casey Stoner
Otomotif 26 November 2013, 09:00 -
Valentino Rossi Runner Up di Monza Rally Show 2013
Otomotif 25 November 2013, 17:00
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39