Marquez Lagi-Lagi Tercepat di Latihan Keempat MotoGP Australia
Anindhya Danartikanya | 21 Oktober 2017 11:17
Bola.net - - Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez lagi-lagi sukses mencatat waktu tercepat dalam sesi latihan bebas keempat MotoGP Australia yang digelar di Sirkuit Phillip Island pada Sabtu .
Rider Spanyol ini diikuti oleh debutan Monster Yamaha Tech 3, Johann Zarco di posisi kedua dan pembalap Suzuki Ecstar, Andrea Iannone di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Aprilia Racing Team Gresini, Aleix Espargaro dan pembalap Red Bull KTM Factory Racing, Pol Espargaro.
Hasil sesi latihan bebas keempat MotoGP Australia 2017:
1. Marc Marquez - Repsol Honda (1m 29.541s)
2. Johann Zarco - Monster Yamaha Tech3 (+0.198s)
3. Andrea Iannone - Suzuki Ecstar (+0.267s)
4. Aleix Espargaro - Factory Aprilia Gresini (+0.539s)
5. Pol Espargaro - Red Bull KTM Factory (+0.618s)
6. Andrea Dovizioso - Ducati Team (+0.648s)
7. Cal Crutchlow - LCR Honda (+0.703s)
8. Maverick Viñales - Movistar Yamaha (+0.707s)
9. Loris Baz - Reale Avintia (+0.845s)
10. Jack Miller - EG 0,0 Marc VDS (+0.863s)
11. Dani Pedrosa - Repsol Honda (+1.001s)
12. Alex Rins - Suzuki Ecstar (+1.153s)
13. Bradley Smith - Red Bull KTM Factory (+1.160s)
14. Hector Barbera - Reale Avintia (+1.269s)
15. Valentino Rossi - Movistar Yamaha (+1.388s)
16. Danilo Petrucci - Octo Pramac (+1.424s)
17. Jorge Lorenzo - Ducati Team (+1.472s)
18. Tito Rabat - EG 0,0 Marc VDS (+1.612s)
19. Scott Redding - Octo Pramac (+1.804s)
20. Alvaro Bautista - Pull&Bear Aspar (+1.805s)
21. Sam Lowes - Factory Aprilia Gresini (+2.255s)
22. Karel Abraham - Pull&Bear Aspar (+2.439s)
23. Broc Parkes - Monster Yamaha Tech3 (+2.723s)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Espargaro-Aprilia Pimpin Latihan Kedua MotoGP Australia
Otomotif 20 Oktober 2017, 12:10 -
Marquez Tercepat, Miller Ketiga di Latihan Pertama MotoGP Australia
Otomotif 20 Oktober 2017, 08:00 -
Petrucci Heran Dovizioso Dua Kali Bekuk Marquez
Otomotif 18 Oktober 2017, 14:15 -
Marquez-Pedrosa Takjub Lihat Dukungan Fans Indonesia
Otomotif 18 Oktober 2017, 10:00 -
Rossi: Dovizioso vs Marquez Bagus untuk MotoGP
Otomotif 18 Oktober 2017, 09:30
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39