Marquez Kembali Dominan di Hari Terakhir Uji Coba Malaysia
Editor Bolanet | 6 Februari 2014 17:15
Seperti pada hari pertama, juara dunia bertahan ini lagi-lagi dibuntuti oleh pebalap Yamaha Factory Racing, Valentino Rossi di posisi kedua. Posisi ketiga ditempati oleh rekan setim The Doctor, Jorge Lorenzo.
Pebalap Forward Yamaha, Aleix Espargaro kembali menjadi pebalap kategori Open terbaik dengan menempati posisi keempat. Sementara posisi kelima diisi oleh pebalap LCR Honda, Stefan Bradl.
Para pebalap MotoGP akan kembali menjalani uji coba di tempat yang sama pada 26-28 Februari mendatang.
Berikut hasil hari ketiga uji coba pramusim MotoGP 2014 di Malaysia:
1. Marc Marquez - Repsol Honda Team - 1m 59.533s
2. Valentino Rossim - Yamaha Factory Racing - 1m 59.727s
3. Jorge Lorenzo - Yamaha Factory Racing - 1m 59.866s
4. Aleix Espargaro - NGM Mobile Forward Racing - 1m 59.998s
5. Stefan Bradl - LCR Honda MotoGP - 2m 0.112s
6. Dani Pedrosa - Repsol Honda Team - 2m 0.223s
7. Andrea Dovizioso - Ducati Team - 2m 0.370s
8. Pol Espargaro - Monster Yamaha Tech 3 - 2m 0.655s
9. Andrea Iannone - Pramac Racing - 2m 0.725s
10. Alvaro Bautista - Go&Fun Honda Gresini - 2m 0.788s
11. Bradley Smith - Monster Yamaha Tech 3 - 2m 0.896s
12. Cal Crutchlow - Ducati Team - 2m 1.057s
13. Nicky Hayden - Drive M7 Aspar - 2m 1.514s
14. Colin Edwards - NGM Mobile Forward Racing - 2m 1.731s
15. Michele Pirro - Ducati Test Rider - 2m 1.782s
16. Hiroshi Aoyama - Drive M7 Aspar - 2m 2.383s
17. Randy de Puniet - Suzuki Test Rider - 2m 2.486s
18. Yonny Hernandez - Pramac Racing - 2m 2.556s
19. Kosuke Akiyoshi - Honda Test Rider - 2m 2.619s
20. Katsuyuki Nakasuga - Yamaha Test Rider - 2m 2.788s
21. Scott Redding - Go&Fun Honda Gresini - 2m 2.833s
22. Michael Laverty - Paul Bird Motorsport - 2m 3.187s
23. Hector Barbera - Avintia Blusens - 2m 3.204s
24. Broc Parkes - Paul Bird Motorsport - 2m 3.402s
25. Mike di Meglio - Avintia Blusens - 2m 4.516s
26. Nobuatsu Aoki - Suzuki Test Rider - 2m 5.686s
27. Karel Abraham - Cardion AB Motoracing - 2m 5.974s [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jalani 60 Lap, Valentino Rossi Makin 'Bahagia'
Otomotif 5 Februari 2014, 20:00 -
Puas Kinerja Galbusera, Valentino Rossi Rindu Burgess
Otomotif 5 Februari 2014, 18:15 -
Marquez Kembali Terdepan di Hari Kedua Uji Coba MotoGP
Otomotif 5 Februari 2014, 17:15 -
Para Pebalap MotoGP Pamer Helm Baru untuk Uji Coba
Otomotif 5 Februari 2014, 09:00 -
Tercepat Kedua, Rossi Akui Masalahnya Hanya Marquez
Otomotif 4 Februari 2014, 21:40
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39