Marquez Bisa Samai Rekor Hailwood di MotoGP Jerman
Editor Bolanet | 10 Juli 2018 12:45
Marquez tercatat sembilan kali menapakkan kaki di podium Sachenring. Delapan dari podium ini merupakan kemenangan yang ia raih secara beruntun sejak 2010, dan semuanya ia rebut usai start dari pole position.
Delapan kemenangan ini, terdiri dari satu kemenangan di kelas GP125, dua kemenangan di kelas Moto2, dan lima kemenangan sejak rider Spanyol tersebut menjalani debut di MotoGP pada 2013. (br/dhy)
Rekor Hailwood
Dengan koleksi delapan kemenangan, Marquez pun bisa menyamai rekor jumlah kemenangan yang dimiliki sembilan kali juara dunia Mike Hailwood, yang meraih sembilan kemenangan di kelas GP250, GP350 dan GP500 pada era 1961-1967. Kala itu, Sachsenring masih menggelar GP Jerman Timur.
Rekor kemenangan terbanyak di Sachsenring saat ini masih dipegang oleh 15 kali juara dunia, Giacomo Agostini di kelas GP350 dan GP500 pada era 1967-1972. Meski begitu, kedua rider ini berkompetisi di lintasan Sachsenring yang lebih panjang, tak seperti yang dipakai MotoGP di masa modern.
Prestasi MM93 di Jerman
Kemenangan: 8, GP125 (1), Moto2 (2), MotoGP (5)
Podium: 8, GP125 (1), Moto2 (2), MotoGP (5)
Pole: 8, GP125 (1), Moto2 (2), MotoGP (5)
Lap Tercepat: 4, GP125 (1), MotoGP (3)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Repsol Resmi Lanjut Sponsori Honda Sampai MotoGP 2020
Otomotif 9 Juli 2018, 16:00 -
Marc Marquez Akui Nyaris Jadi Pembalap Motocross
Otomotif 9 Juli 2018, 12:45 -
MotorLand Aragon Abadikan Nama Marc Marquez di Tikungan 10
Otomotif 9 Juli 2018, 10:25 -
Dijuluki 'The Next Marc Marquez', Siapa Fabio Quartararo?
Otomotif 6 Juli 2018, 13:40 -
Marc Marquez, Juara MotoGP yang Cinta Sepak Bola
Otomotif 6 Juli 2018, 11:05
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40