Marc VDS Dominasi Hari Kedua Uji Coba Moto2 Valencia
Editor Bolanet | 13 Februari 2014 16:28
Pebalap Spanyol ini diikuti oleh pebalap Interwetten Paddock, Thomas Luthi di posisi kedua dan rekan setimnya sendiri, Mika Kallio di posisi ketiga.
Sementara posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati duet Mapfre Aspar, Jordi Torres dan Nico Terol.
Berikut hasil hari kedua uji coba pramusim Moto2 2014 di Valencia:
1. Esteve Rabat - Marc VDS Racing Team (Kalex) 1m 35.155s
2. Thomas Luthi - Interwetten Paddock Moto2 (Suter) 1m 35.509s
3. Mika Kallio - Marc VDS Racing Team (Kalex) 1m 35.690s
4. Jordi Torres - Mapfre Aspar Team Moto2 (Suter) 1m 35.711s
5. Nico Terol - Mapfre Aspar Team Moto2 (Suter) 1m 35.715s
6. Maverick Vinales - Pons HP 40 (Kalex) 1m 35.810s
7. Julian Simon - Italtrans Racing Team (Kalex) 1m 35.810s
8. Takaaki Nakagami - Idemitsu Honda Team Asia (Kalex) 1m 35.849s
9. Alex De Angelis - Tasca Racing Moto2 (Suter) 1m 36.033s
10. Luis Salom - Pons HP 40 (Kalex) 1m 36.073s
11. Johann Zarco - Caterham Moto Racing (Caterham Suter) 1m 36.222s
12. Sandro Cortese - Dynavolt Intact GP (Kalex) 1m 36.354s
13. Jonas Folger - Arginano & Gines Racing (Kalex) 1m 36.439s
14. Anthony West - QMMF Racing Team (Speed Up) 1m 36.534s
15. Axel Pons - Arginano & Gines Racing (Kalex) 1m 36.629s
16. Dominique Aegerter - Technomag CarXpert (Suter) 1m 36.686s
17. Sam Lowes - Speed Up (Speed Up) 1m 36.857s
18. Louis Rossi - SAG Team (Kalex) 1m 36.947s
19. Azlan Shah - Idemitsu Honda Team Asia (Kalex) 1m 36.955s
20. Marcel Schrotter - Tech 3 (Tech 3) 1m 37.039s
21. Franco Morbidelli - Italtrans Racing Team (Kalex) 1m 37.058s
22. Gino Rea - AGT-Rea Racing (Suter) 1m 37.141s
23. Randy Krummenacher - Iodaracing Project (Suter) 1m 37.151s
24. Hafizh Syahrin - Petronas Raceline Malaysia (Kalex) 1m 37.229s
25. Josh Herrin - Caterham Moto Racing (Caterham Suter) 1m 37.400s
26. Alex Mariñelarena - Tech 3 (Tech 3) 1m 37.516s
27. Roman Ramos - QMMF Racing Team (Speed Up) 1m 37.535s
28. Lorenzo Baldassarri - Gresini Moto2 (Suter) 1m 37.819s
29. Robin Mulhauser - Technomag CarXpert (Suter) 1m 38.413s
30. Thitipong Warokorn - A.P. Honda SAG Team (Kalex) 1m 39.217s
31. Tetsuta Nagashima - Teluru Team JiR Webike (MotoBI) 1m 39.368s [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kallio Berkuasa, Torres Puas Hari Pertama Uji Coba Moto2 Valencia
Otomotif 12 Februari 2014, 17:30 -
Cedera Wajah, Simeon Absen Uji Coba Moto2 Valencia
Otomotif 11 Februari 2014, 19:30 -
Sang Ayah Meninggal, Nozane Resmi Mundur dari Moto2
Otomotif 10 Februari 2014, 19:30 -
Uji Coba di Almeria, Gresini Pamer Motor Moto2 Terbaru
Otomotif 6 Februari 2014, 18:15 -
Simoncelli Dinobatkan Sebagai Legenda MotoGP Ke-21
Otomotif 3 Februari 2014, 21:00
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39