Marc Marquez Yakin Bisa Cepat di Atas Yamaha
Editor Bolanet | 24 Maret 2015 16:30
- Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez mengaku belum terpikir untuk pindah tim dalam dua tahun ke depan. Meski begitu, ia yakin bisa melaju cepat bila dirinya membela Movistar Yamaha MotoGP suatu saat nanti.
Kontrak Marquez dengan Honda akan habis pada akhir 2016 mendatang, begitu pula kontrak Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo dengan Yamaha. Marquez pun tak menutup kemungkinan untuk mencari motivasi baru di tim lain pada tahun 2017.
Saya tak punya masalah dengan Honda. Motivasi saya juga masih tinggi, karena nyaman dengan motor saya. Saya masih punya kontrak dua tahun. Ketika saya berusia 23 atau 24 tahun, barulah saya akan pikir-pikir untuk pindah, ujarnya kepada Speedweek.
Marquez pun yakin dirinya bisa menaklukkan motor YZR-M1. Sepertinya saya akan tetap cepat dengan Yamaha. Tapi tidak dengan gaya balap saya saat ini. Jadi pasti saya harus menjalani proses adaptasi, tutupnya. (sw/kny)
Kontrak Marquez dengan Honda akan habis pada akhir 2016 mendatang, begitu pula kontrak Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo dengan Yamaha. Marquez pun tak menutup kemungkinan untuk mencari motivasi baru di tim lain pada tahun 2017.
Saya tak punya masalah dengan Honda. Motivasi saya juga masih tinggi, karena nyaman dengan motor saya. Saya masih punya kontrak dua tahun. Ketika saya berusia 23 atau 24 tahun, barulah saya akan pikir-pikir untuk pindah, ujarnya kepada Speedweek.
Marquez pun yakin dirinya bisa menaklukkan motor YZR-M1. Sepertinya saya akan tetap cepat dengan Yamaha. Tapi tidak dengan gaya balap saya saat ini. Jadi pasti saya harus menjalani proses adaptasi, tutupnya. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Marquez Favorit Juara, Rossi Makin Pede'
Otomotif 23 Maret 2015, 18:30 -
Jalani Debut MotoGP, Laverty Belajar dari Marquez
Otomotif 23 Maret 2015, 10:15 -
Marquez Ingin Lorenzo Beri Perlawanan Sengit
Otomotif 20 Maret 2015, 18:30 -
Tak Suka Prediksi, Lorenzo Jadikan Marquez Acuan
Otomotif 20 Maret 2015, 17:30 -
Marquez Luncurkan Helm Baru untuk MotoGP 2015
Otomotif 20 Maret 2015, 12:30
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39