Marc Marquez Senang Akhirnya Bertemu Sebastian Vettel
Editor Bolanet | 2 April 2014 17:30
Pertemuan kedua juara ini berlangsung di malam penghargaan Laureus World Sport Awards yang digelar di Kuala Lumpur, Malaysia pekan lalu. Di sana, Marquez mendapat penghargaan pendatang baru terbaik, sementara Vettel dinobatkan sebagai atlet terbaik.
Saya senang bisa menerima Laureus Breakthrough Award. Ini sebuah penghormatan. Saya juga bertemu dengan begitu banyak legenda. Saya bertemu Michael Johnson, Ruud Gullit, Johan Cruyff dan Emerson Fittipaldi. Saya pun berbincang dengan Mick Doohan dan Giacomo Agostini! ujarnya.
Marquez pun merasa tersanjung bisa mengobrol dengan empat kali juara F1 tersebut. Benar-benar tidak bisa dipercaya! Momen yang sangat saya nantikan adalah bertemu Seb. Saya sempat mengobrol dengannya, dan ternyata ia normal-normal saja. Ia sangat santai! Saya merasa terhormat bisa bertemu dengannya, tutur Marquez. (rep/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aleix Espargaro Yakin Bisa Tempel Marquez-Rossi
Otomotif 1 April 2014, 17:30 -
MotoGP Masuki Musim Baru, Honda Ganti Presiden
Otomotif 1 April 2014, 16:45 -
Ayah Valentino Rossi: Gelar Ke-10 Bukannya Mustahil
Otomotif 30 Maret 2014, 16:00 -
Bos Honda: Rossi Bisa Jadi Rival Utama Marquez
Otomotif 30 Maret 2014, 15:00 -
Redding: Saya Akan Kembali Kalahkan Marc Marquez!
Otomotif 29 Maret 2014, 15:00
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39