Marc Marquez: Selamat, Jorge Lorenzo!
Editor Bolanet | 6 Mei 2015 09:35
Menjalani balapan ini, Marquez memang tidak fit. Berkat cedera jari kelingking, ia tak bisa tampil 100 persen. Meski begitu pebalap berusia 22 tahun ini yakin tetap tak bisa bersaing dengan Lorenzo andai saja kondisi fisiknya tak bermasalah.
Saya ucapkan selamat pada Jorge atas balapan yang ia jalani. Jika saja saya fit, saya rasa saya tetap tak akan bisa mengejar ritmenya. Ia menjalani pekan balap dengan menakjubkan. Ia berhak mendapat kemenangan itu, tulisnya dalam blog Box Repsol.
Marquez sendiri mengaku dirinya sudah yakin tak akan sedominan tahun lalu. Sejak awal musim ini, saya tahu tak akan dominan seperti tahun lalu, tapi penggemar pasti akan baik-baik saja, karena mereka akan melihat persaingan yang begitu sengit, tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Dovizioso: Jangan Lupa Ducati Masih 'Baru'
- Menang Lagi, Jorge Lorenzo Ogah Besar Kepala
- 'Juara Dunia MotoGP 2015 Ditentukan di Seri Penutup'
- Rossi: Saya Masih Cinta Balapan!
- Marquez Masih Anggap Rossi Musuh Nomor Satu
- Rider Honda Tercepat, Crutchlow Bantu Marquez
- Tercepat Kedua di Uji Coba, Rossi Anggap Menarik
- Lorenzo: Tak Ada yang Spesial di Uji Coba Jerez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Juara Dunia MotoGP 2015 Ditentukan di Seri Penutup'
Otomotif 5 Mei 2015, 14:30 -
Marquez Masih Anggap Rossi Musuh Nomor Satu
Otomotif 5 Mei 2015, 12:45 -
Rider Honda Tercepat, Crutchlow Bantu Marquez
Otomotif 5 Mei 2015, 12:00 -
Lorenzo-Marquez Kagum Performa Quartararo
Otomotif 4 Mei 2015, 20:30 -
Soal Stoner-Pedrosa, Marquez Tolak Komentar
Otomotif 4 Mei 2015, 19:00
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39