Lorenzo Usung Percaya Diri Tinggi di MotoGP Qatar
Editor Bolanet | 15 Maret 2016 17:45
Sesi latihan pertama di Sirkuit Losail akan digelar pada hari Kamis (17/3), dan Lorenzo mengaku dirinya merasa sangat kuat, mengingat ia dalam kondisi fisik yang prima dan hasilnya selama uji coba pramusim begitu mendominasi dan menjanjikan.
Masa pramusim telah berakhir dan aksi yang sesungguhnya akan dimulai di Losail. Kami sangat bersemangat memulai kompetisi. Musim dingin terasa sangat panjang, dan uji coba rasanya berbeda dengan balapan. Saya merasa sangat kuat dan datang dengan rasa percaya diri tinggi, ujarnya.
Lorenzo yang paling vokal soal buruknya performa ban Michelin dalam uji coba pascamusim akhir tahun lalu, kini mengaku senang telah mampu beradaptasi dengan ban pabrikan asal Prancis tersebut. Hal inipun membuatnya kian percaya diri menjalani pekan balap.
Saya senang bisa beradaptasi dengan Michelin begitu baik. Meski begitu, kami harus tetap menapak bumi karena kami harus tetap bekerja keras sejak hari Kamis agar mendapatkan posisi start dengan baik dan menunjukkan ritme balap kami saat balapan. Saya ingin memulai musim 2016 dengan cara sebaik mungkin, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valentino Rossi, Masih Sang Raja Podium Grand Prix
Otomotif 14 Maret 2016, 14:15 -
Lorenzo: Saya Pebalap 'Terlengkap' di MotoGP 2016
Otomotif 14 Maret 2016, 11:05 -
'Soal Michelin, Semua Pebalap Harus Belajar dari Lorenzo'
Otomotif 12 Maret 2016, 13:45 -
Yamaha Tugaskan Manajer Tim Lorenzo Cari Rider Muda
Otomotif 12 Maret 2016, 12:45 -
Ducati Jengkel Digosipkan Mulai Pinang Lorenzo
Otomotif 12 Maret 2016, 10:45
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39